Super Murah! 4 Mobil Bekas Harga Rp40 Jutaan Bisa Jadi Andalan Kebutuhan Harian Berkendara

Kamis 08-02-2024,20:00 WIB
Reporter : Yanuar Eko Bahari
Editor : Khikmah Wati

RADAR TEGAL - Memiliki budget 40 jutaan, kamu sudah bisa membawa pulang mobil bekas harga 40 jutaan terbaik ini. Meski harganya relatif terjangkau, mobil ini tetap bisa membuat kamu semakin merasa percaya diri mengendarainya.

Saat ini ada banyak sekali mobil-mobil keluaran terbaru yang keren. Namun harga yang ditawarkan juga cukup mahal, sehingga mobil bekas harga 40 jutaan dapat Anda miliki sebagai kendaraan murah dan fleksibel.

Mobil murah harga 40 jutaan terbaik ini, hadir dengan beragam jenis. Mulai dari MPV, SUV hingga mobil sedan, sehingga konsumen pun dapat memilih sesuai selera mereka.

Berikut kami berikan beberapa rekomendasi mobil bekas harga 40 jutaan terbaik. Yuk langsung saja simak artikel ini sampai selesai dan pahami jawabannya.

BACA JUGA: Kegocek Harga, Ini Rekomendasi Mobil Matic Murah di Bawah 50 Jutaan Kualitasnya Masih Fresh

Daftar mobil bekas harga 40 jutaan 

1. Daihatsu Taruna


Rekomendasi mobil murah 40 juta terbaik di urutan pertama ada mobil Daihatsu Taruna. Mobil ini masuk ke dalam jenis mobil SUV yang cocok dijadikan sebagai mobil keluarga.

Selain itu, mobil ini juga dikenal sebagai salah satu mobil yang memiliki mesin tangguh dan juga perawatannya mudah, sehingga banyak dicari oleh konsumen.  Daihatsu Taruna sendiri, sudah ada di Indonesia sejak tahun 1999 sampai 2006, sebelum akhirnya dihentikan produksinya dan digantikan dengan Daihatsu Terios sampai sekarang.

Mobil ini sangat cocok untuk dimiliki. Khususnya buat kamu yang sedang mencari mobil keluarga dengan kapasitas penumpang 7 sampai 8 orang sekaligus di dalamnya, tanpa harus berdesak-desakan.

Mobil ini juga disuguhkan dengan desain kabinnya yang cukup luas dan mesinnya yang bertenaga. Selain itu perawatan mesinnya pun mudah dan murah, karena suku cadangnya banyak tersedia di pasaran.

BACA JUGA: Rekomendasi 5 Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan, Tipe Kekinian dengan Mesin Gahar 1.300 Cc

2. Hyundai Accent


Kategori :