Daftar pinjol bank selain KUR selanjutnya yaitu Bank Rakyat Indonesia (BRI) meluncurkan PINANG pada 2023. Ini adalah pinjaman bank berbasis aplikasi pertama di Indonesia.
Dengan PINANG, BRI percaya dapat memberikan manfaat layanan perbankan sampai ke lapisan dasar masyarakat. Pinjol BRI Pinang ini tentu berbeda dengan KUR BRI. Bahkan, pinjaman online melalui BRI Pirang ini bisa cari dalam waktu 15 menit dan tanpa jaminan apapun.
Calon peminjam hanya harus menyiapkan KTP saja dan tak perlu tatap muka atau datang ke kantor cabang BRI. Pinjol BRI Pinang ini menyediakan pinjaman sebesar Rp25 juta. Dimana Plafon pinjaman mulai dari Rp 500 ribu sampai Rp 25 juta dengan suku bunga hanya sebesar 1,24 persen per bulan.
BACA JUGA: No Ribet, Ini 4 Cara Pengajuan Pinjol BCA Lewat Hp, Bisa Cair Rp10 Juta Bunga Cuma 1 persen
Penutup
Demikian artikel tentang daftar pinjol bank selain KUR bunga rendah cicilan ringan. Bagi Anda yang ingin mulai melakukan pinjaman sesuaikan dengan kebutuhan Anda dan pesan selanjutnya kalopun ingin pinjam dalam keadaan ketika mendesak saja. Semoga bermanfaat. (*)