RADAR TEGAL – Tahukah Anda bahwa sejak peluncurannya pada tahun 2017 yang lalu, mobil Toyota Rush dan Daihatsu Terios hampir selalu mengisi tempat sebagai mobil dengan penjualan terlaris, lho.
Jadi, tidak heran apabila banyak orang yang ingin membeli mobil yang satu ini. Bagi Anda yang ingin membeli mobl Toyota Rush tentu harus mengetahui seputar kelemahan mobil ini, ya. Dengan mengetahui kelemahan mobil, maka bisa menjadi pedoman untuk Anda dalam melakukan perawatan mobil tersebut kedepannya. Karena hampir semua orang yang akan membeli sebuah mobil, pasti akan mencari tahu mengenai kekurangannya terlebih dahlu. Hal tersebut wajar, karena untuk menyiapkan mental supata tidak terlalu menyesal kedepannya. Melansir dari manusianapedia.pikiran-rakyat.com, berikut kelemahan mobil toyota rush. BACA JUGA: Ketahui kekurangan dan Kelebihan Mobil Toyota Rush 2023 Kelemahan Toyota Rush 1. Suspensi Keras Diketahui, baik dari bagian depan ataupun belakang, peredam kejutnya terasi tidak nyaman pada saat dilakukan test drive. Rasanya tidak sesuai dengan ekspetasi sebuah low SUV kekinian. Oleh karena itu, Anda sebagai pembeli ada baiknya untuk melakukan test drive terlebih dahulu supata bisa merasakan suspensi Toyota Rush yang cukup keras dibagian depan dan belakangnya. Apabila Anda tidak terlalu memberatkan hal tersebut, maka Anda boleh saja membelinya. Karena mungkin suspensi yang keras tersebut bisa diminimalisir dengan mengganti suspensi atau ban. BACA JUGA: Penyakit Umum Toyota Rush yang Wajib Kamu Tau Sebelum Beli, Salah Satunya Masalah Kopling 2. Kabin Terasa Sempit Kelemhan mobil Toyota Rush berikutnya yakni kabin mobil terasa sempit. Dari pikiran-rakyat.com, dijelaskan bahwa “saya dengan tinggi badan 172 cm merasa kalau duduk di baris kedua lumayan terasa sempit”. Namun hal tersebut berbeda ketika duduk di jok depan, karena rasanya seperti baik-baik saja. nah, pada saat duduk di jok baris kedua, ruang kaki dan ruang kepala mobil 7 penumpang mobil tersebut terasa sempit. Lain halnya apabila duduk di jok depan yakni bisa menyisahkan sedikit ruang untuk kaki. BACA JUGA: Toyota Rush DP Mulai Rp40 Jutaan, Cek Semua Varian Terbarunya Agar Tak Salah Pilih 3. Limbung Keluhan lainnya ketika menggunakan mobil Toyota Rush yakni gejala limbung di kecepatan tinggi. Terdapat beberapa hal yang tidak yakni bahwa penyebab mobil ini memiliki gejala limbung. Yang pertama yakni ground clearance Toyota Rush mencapai 220 mm, lebih tinggi dibanding Toyota Fortuner yang hanya 193 mm. Diketahui, pada saat melaju dikecepatan tinggi pada trek lurus gejala tersebut cukup terasa. Namun, pengemudi juga harus ingat kalau ini merupakan LSUV, bukan sedan. BACA JUGA: Intip Interior dan Eksterior Terbaru Mobil Toyota Rush 2023, Tampil Tangguh nan Mempesona! Demikian ulasan mengenai keluhan mobil Toyota Rush. Semoga bermanfaat. (*)Jadi Mobil Terlaris di Indonesia, Banyak yang Ngomong Toyota Rush Suspensinya Keras, Benarkah?
Senin 23-10-2023,04:00 WIB
Reporter : Ranti
Editor : Ranti
Kategori :
Terkait
Senin 09-12-2024,11:00 WIB
Perubahan Desain Stang Honda PCX 160, Ini Alasannya Dikasih Cover
Kamis 21-11-2024,20:14 WIB
Honda CT125 2025 Pikat Pecinta Motor Bebek Mungil dengan Penyegaran Terbaru
Kamis 21-11-2024,11:10 WIB
Honda Amaze di Pasar Indonesia Potensial, Kenapa Belum Mendominasi?
Rabu 20-11-2024,11:05 WIB
Honda PCX 125 Pikat Penggemar Skutik Bongsor Lewat Sederet Daya Tarik Ini
Senin 18-11-2024,06:30 WIB
Jarang Diketahui, Begini Cara Hitung Pajak Tahunan Kijang Innova Reborn
Terpopuler
Kamis 19-12-2024,17:11 WIB
Kecelakaan Usai Dikejar Geng Motor di Tegal, Seorang Pelajar Tewas
Kamis 19-12-2024,12:20 WIB
6 Rekomendasi Tempat Makan di Kota Tegal yang Buka 24 Jam
Kamis 19-12-2024,10:17 WIB
8 Rekomendasi Tempat Rekreasi Keluarga di Tegal yang Paling Populer
Kamis 19-12-2024,10:29 WIB
Sarat Teknologi Canggih, Yamaha Aerox Alpha Siap Dobrak Market Sport Scooter Indonesia
Kamis 19-12-2024,07:25 WIB
Jadi Kebanggaan, 5 Ikon Tegal Ini Dikenal Seantero Tanah Air
Terkini
Kamis 19-12-2024,21:36 WIB
127 Kasus Kematian Bayi Terjadi di Kabupaten Tegal, Pemkab Percepat Penurunan AKB
Kamis 19-12-2024,21:00 WIB
Lindungi Kawasan Resapan Air, 15 Ribu Bibit Pohon Ditanam di Desa Sumbaga Kabupaten Tegal
Kamis 19-12-2024,20:46 WIB
Viral Video Jajanan Siswa MTs di Brebes Dibuang Ibu Kantin, Ini Kata Kasek
Kamis 19-12-2024,20:20 WIB
10 Rekomendasi Jajanan khas Tegal pas SMA, jadi Kangen Zaman Sekolah Dulu
Kamis 19-12-2024,20:00 WIB