Tanpa ke Kantor! Cara Lengkap Pengajuan di m-Banking BCA, Langsung Rp20 Juta Cair ke Rekening

Selasa 10-10-2023,17:00 WIB
Reporter : Aditya Saputra
Editor : Aditya Saputra

RADAR TEGAL - Cara pinjam uang di  m-banking BCA ? Bank BCA adalah salah satu lembaga keuangan terbesar di Indonesia yang menyediakan beragam produk dan layanan perbankan, termasuk pinjaman. 

Salah satu cara yang efisien dan praktis untuk mengajukan pinjaman di Bank BCA adalah melalui platform m-banking BCA. 

Dalam artikel ini, Radar Tegal akan membahas langkah-langkah serta keuntungan yang bisa kalian daoatkan, yang dkutip dari berbagai sumber, simak penjelasannya berikut ini.

Keuntungan menggunakan pinjaman M-Banking BCA 

Menggunakan m-banking BCA untuk mengajukan pinjaman memiliki beberapa keuntungan yang sangat menarik:

BACA JUGA:Online 24 Jam, Ini 7 Pinjol Terpercaya Tanpa DC Lapangan, Nasabah Galbay Aman dari Teror

- Cepat dan mudah: Proses pengajuan pinjaman melalui m-banking BCA sangat cepat dan mudah. Anda hanya perlu mengandalkan ponsel pribadi.

- Tanpa perlu ke kantor: Kalian tidak perlu repot-repot datang ke kantor cabang BCA. Semua dapat dilakukan secara online.

- Syarat pengajuan mudah: Syarat pengajuan pinjaman di m-banking BCA relatif sederhana, membuatnya lebih mudah diakses oleh banyak orang.

Syarat pengajuan 

Untuk dapat mengajukan pinjaman melalui m-banking BCA, ada beberapa syarat yang perlu Anda penuhi:

BACA JUGA:Bunga Pinjol Adakami Terklaim yang Paling Rendah? Berikut Rinciannya

- Warga Negara Indonesia: Anda harus menjadi warga negara Indonesia.

- Usia Minimal 21 Tahun: Usia minimal untuk mengajukan pinjaman adalah 21 tahun.

- Rekening BCA Minimal 6 Bulan: Anda harus memiliki rekening BCA yang aktif minimal selama 6 bulan.

Kategori :