Si Bontot Jadi Lebih Gahar! Berikut Ini Tips Modifikasi Mobil untuk Pemula yang Wajib Diketahui

Selasa 03-10-2023,19:43 WIB
Reporter : Ferdinan Alamsyah
Editor : Ferdinan Alamsyah

 

Terakhir, penting untuk mengubah pola pikir Anda saat memulai perjalanan modifikasi mobil. 

 

Pemilik mobil yang baru mulai terkadang memiliki mentalitas yang berbeda dalam berkendara dan merawat mobil. Beberapa hal yang perlu diperhatikan adalah:

 

Gaya Berkendara

 

Hindari mengaplikasikan gaya berkendara motor pada mobil Anda. Gunakan lampu sein saat berbelok atau berpindah jalur, dan selalu perhatikan pengendara lain di jalan.

 

Perawatan Mobil

 

Jangan mengakali komponen yang rusak. Usahakan untuk mengganti komponen yang rusak dengan yang baru jika memungkinkan. 

 

Jika anggaran terbatas, Anda masih bisa mencari komponen bekas yang berkualitas baik.

 

Dengan mengubah pola pikir ini, Anda akan menjadi pengendara yang lebih aman dan menjaga mobil Anda dengan lebih baik.

Kategori :