RADAR TEGAL – Hingga kini, minat masyarakat Indonesia terhadap motor vespa matic dapat dibilang makin meningkat. Berikut harga vespa matic beserta spesifikasinya.
Motor Vespa Matic hingga ini masih banyak digandrungi oleh kalangan muda, terutama di daerah perkotaan. Tampilannya yang ikonik dan desain menyegarkan menjadi daya tarik tersendiri bagi skuter asal Italia ini. PT Piaggio Indonesia, selaku agen pemegang merek (APM) vespa matic di Indonesia pun menjual produk dari beragam model. Jadi, bukan hanya regular, namun juga menjajakan edisi terbatas, ya. Tahukah Anda bahwa vespa matic di pasaran Indonesia memiliki sejumlah model dengan beberapa produk. BACA JUGA: Siap Mengaspal Vespa Elettrica Terbaru 2023, Berikut Spesifikasi dan Harganya Daftar Harga Vespa Matic Beserta Spesifikasinya 1. Vespa LX 125 Vespa LX 125 ini dibanderol dengan harga Rp45,3 juga dengan memiliki beragam pilihan warna mulai dari red passione dan grey delicato. Jenis mesin pada vespa ini yakni i-Get, 4-stroke, 3-valves single cylinder dengan kapasitas mesin 124,5 cc. Tenaga maksimal pada vespa ini 7,6 KW pada 7.600 rpm dan torsi maksimal 10,2 Nm pada 6.000 rpm. Transmisi yakni CTV otomatis, kapasitas tengi 7 Liter, dan kontrol emisi yakni Euro 3. Adapun fiturnya meliputi; LED front lamp, Rear view mirrors, USB port, anti-theft immobilizer. 2. Vespa S 125 Ves[a S 125 ini dibanderol dengan harga Rp45,5 juta dengan spesifikasi sebagai berikut; · Pilihan warna: yellow sole, grey materia, white innocenza · Jenis mesin: i-Get, 4-stroke, 3-valves single cylinder · Kapasitas mesin: 124,5 cc · Tenaga maksimal: 7,6 KW pada 6.000 rpm · Transmisi: CVT otomatis · Kapasitas tengki: 7 liter · Kontrol emisi: Euro 3 · Fitur: LED front lamp, rear view mirrors, Usb port, Anti-theft immobilizer. 3. Vespa Primavera S 150 Vespa Primavera S 150 ini dibanderol dengan harga Rp53,4 juta, Vespa ini menawarkan pilihan warna yang beragam mulai dari blue capri, beige sabbia, white innnocenza, dan yellow seole. Berikut spesifikasi lengkapnya. · Jenis Mesin: i-Get, 4-Stroke, 3-Valves Single Cylinder · Kapasitas Mesin: 154,8 cc · Tenaga Maksimal: 8,7 kW pada 7.500 rpm · Torsi Maksimal: 12 Nm pada 5.000 rpm · Transmisi: CVT Otomatis · Kapasitas Tangki: 7 L · Kontrol Emisi: Euro 3 · Fitur: LED front lamp, LED rear lamp, USB port, Anti-theft immobilizer, Electric saddle opening with button, LCD dashboard. 4. Vespa Primavera 150 Vespa Primavera 150 ini memiliki pilihan warna meliputi; green relax, blue, estraverso, grey materia dengan harga Rp50,9 juta. Berikut spesifikasi lengkapnya. · Jenis Mesin: i-Get, 4-Stroke, 3-Valves Single Cylinder · Kapasitas Mesin: 154,8 cc · Tenaga Maksimal: 8,7 kW pada 7.500 rpm · Torsi Maksimal: 12 Nm pada 5.000 rpm · Transmisi: CVT Otomatis · Kapasitas Tangki: 7 L · Kontrol Emisi: Euro 3 · Fitur: LED front lamp, LED rear lamp, USB port, Anti-theft immobilizer, Electric saddle opening with button, LCD dashboard. 5. Vespa Sprint 150 Vespa Sprint 150 ini dibanderol dengan harga Rp53,9 juta, Vespa ini memiliki beragam warna seperti; yellow sole, blue audace, dan grey materi. Berikut spesifikasi lengkapnya. · Jenis Mesin: i-Get, 4-Stroke, 3-Valves Single Cylinder · Kapasitas Mesin: 154,8 cc · Tenaga Maksimal: 8,7 kW pada 7.500 rpm · Torsi Maksimal: 12 Nm pada 5.000 rpm · Transmisi: CVT Otomatis · Kapasitas Tangki: 7 L · Kontrol Emisi: Euro 3 · Fitur: LED front lamp, LED rear lamp, USB port, Anti-theft immobilizer, Electric saddle opening with button, LCD dashboard. Demikian ulasan mengenai harga vespa matic beserta spesifikasinya. Semoga bermanfaat.***Intip Harga Vespa Matic Terbaru Beserta Spesifikasinya
Kamis 31-08-2023,06:28 WIB
Reporter : Ranti
Editor : Ranti
Tags : #vespa matic terbaru
#vespa matic
#vespa
#spesifikasi vespa matic
#otomotif
#motor
#harga vespa matic
#berita terbaru hari ini
Kategori :
Terkait
Sabtu 08-03-2025,05:30 WIB
Naksir Yamaha Gear Ultima 125 Hybrid, Gini Cara Praktis Order Online
Jumat 07-03-2025,19:45 WIB
Yamaha Gear Ultima Meluncur Semakin Kuat, Hebat dan No Debat, Berikut Harga di Jateng
Rabu 26-02-2025,15:50 WIB
Punya Kredit Motor Rp30 Juta? Begini Cara Lunasi Cicilannya Meski Gaji UMR
Senin 10-02-2025,16:00 WIB
Keren! Pecinta Sport Heritage Semakin di Depan dengan Yamaha XSR 155 Warna Baru, Segini Harganya di Jateng
Senin 06-01-2025,17:29 WIB
Ditinggal Tidur, Motor Milik Pamong Desa di Tegal Digondol Maling
Terpopuler
Senin 10-03-2025,08:00 WIB
Bareskrim Gerebek Tempat Pengoplosan Gas Subsidi di Tegal, Kades Kalijambu Terlibat
Senin 10-03-2025,12:01 WIB
Pabrik Hebel di Margaayu Tegal Digeruduk Warga, Diminta Stop Produksi Karena Hal Ini
Senin 10-03-2025,07:00 WIB
Rekomendasi Hasil Sidak Komisi III DPRD di PT Japfa Tegal Ihwal Bau Bangkai di Wilayah Jembayat
Senin 10-03-2025,10:00 WIB
Jadwal Penyaluran Dana Bansos PKH dan BPNT Tahap 2 2025: Kapan dan Bagaimana Cara Ceknya? Simak Detailnya!
Senin 10-03-2025,14:15 WIB
Rahasia Sukses Dapat Rp100 Ribu dari Website Penghasil Uang yang Aman, Cuma Modal Survey!
Terkini
Senin 10-03-2025,21:00 WIB
Lantik Pengrus TP PKK, Ini Pesan Bupati Brebes Mitha
Senin 10-03-2025,20:50 WIB
Sudah Dibuka, Mudik Gratis Kemenhub 2025 Tersedia untuk 31 Kota Tujuan di Jawa dan Sumatera
Senin 10-03-2025,20:40 WIB
Jangan Sampai Ketinggalan! 7 Aplikasi Penghasil Uang yang Hanya Aktif di Ramadan
Senin 10-03-2025,20:20 WIB
Ngabuburit, PWI Kabupaten Tegal bersama Polres Berbagi Ratusan Bungkus Takjil di Trasa
Senin 10-03-2025,20:00 WIB