Cara Cepat Memutihkan Gigi Kuning dengan Bahan Alami dan Aman

Jumat 30-06-2023,08:30 WIB
Reporter : Neysa Alya Salsabila
Editor : Neysa Alya Salsabila

RADARTEGAL.DISWAY.ID - Gigi menjadi salah satu bagian dari tubuh yang penting untuk kita jaga kesehatan dan kebersihannya.

 

Dengan memiliki gigi yang sehat bisa meningkatkan rasa percaya diri kita terhadap penampilan lho.

 

Buat kalian yang bingung untuk membersihkan gigi kuning, artikel ini akan menyiapkan berbagai cara untuk memutihkan gigi yang kuning dengan cara bahan-bahan alami saja lho.

 

Cara ini bisa menggunakan bahan-bahan yang ada di rumah. Perlu kalian ketahui, seiring bertambahnya usia warna gigi akan berubah menjadi kuning.

 

Berikut ini adalah cara-cara memutihkan gigi kuning dengan bahan alami dan aman untuk kalian gunakan, yuk kita cari tahu!

 

1. Mengonsumsi buah-buahan

 

Rupanya, salah satu buah yang bisa memutihkan gigi yaitu buah apel. Kandungan asam malat dalam apel ini bisa meningkatkan air liur loh.

 

Nah dari air liur ini memiliki fungsi untuk membersihkan asam, pasta gigi dengan senyawa dalam nanas dan kandungan bromelain juga bisa membantu memutihkan gigi.

Kategori :