5 Wisata Keluarga di Solo selain Sejarah yang Kekinian dan Berkesan

5 Wisata Keluarga di Solo selain Sejarah yang Kekinian dan Berkesan

5 wisata keluarga di Solo selain sejarah yang kekinian dan berkesan-Tangkapan layar YouTube/Maureview Channel-

Radartegal.com – Ada 5 wisata keluarga di Solo selain sejarah yang kekinian dan juga berkesan. Mulai dari kebun binatang yang lengkap, hingga destinasi wisata air yang menyenangkan.

Wisata keluarga kekinian di Solo selain sejarah ini cocok untuk mengajak anak-anak. Fasilitas dan wahana yang tersedia akan sangat menghibur si kecil, bahkan juga bisa ikut dinikmati oleh orang dewasa.

Daftar wisata keluarga kekinian di Solo selain sejarah ini akan memberikan pengalaman liburan yang tak terlupakan. Spot foto juga ada banyak sekali dari yang alami hingga buatan yang instagramable.

Untuk itu simak 5 wisata keluarga di Solo kekinian selain sejarah yang bisa Anda coba eksplor. Wajib masuk list liburan salah satunya!

BACA JUGA: 5 Destinasi Liburan Hits di Solo dari Zoo hingga Waterpark

BACA JUGA: 5 Tempat Makan Legendaris di Solo dengan Cita Rasa yang Tak Tergantikan

5 wisata keluarga kekinian di Solo selain sejarah

Solo menawarkan banyak sekali destinasi yang cocok untuk rekreasi bersama keluarga. Misalnya beberapa tempat berikut.

1. Solo Safari (Kebun Binatang Modern)

Tempat liburan keluarga hits dan modern di Solo satu ini wajib masuk itinerary. Solo Safari menawarkan edukasi satwa interaktif dengan konsep walk-through zoo. 

Anak-anak bisa melihat berbagai satwa eksotis di habitat tematik, menikmati area bermain (playground), dan menyaksikan pertunjukan satwa yang menghibur serta edukatif. Solo Safari menjadi ikon baru wisata rekreasi modern di Solo.

Tiket: Weekday: Rp55.000 (Dewasa) / Rp45.000 (Anak) Weekend: Rp75.000 (Dewasa) / Rp60.000 (Anak).

2. Taman Balekambang

Wisata keluarga kekinian di Solo selain sejarah berikutnya ada Taman Balekambang. Taman kota ini jadi tempat terbaik untuk bersantai, sambil menikmati hutan kota yang rindang.

BACA JUGA: Daftar Hotel Murah dan Strategis di Solo Mulai 200 Ribuan!

BACA JUGA: 6 Kafe Tersembunyi di Solo yang Buka hingga Subuh, Tempat Nongkrong Rahasia Anak Malam

Anda juga bisa menyewa perahu bebek di danau dan memberi makan rusa-rusa yang dilepasliarkan di area taman. Taman ini juga sering menjadi lokasi acara kesenian dan pertunjukan.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: