Orang Kantoran Lewat Ini Mah! 7 Cara Gila Dapatkan Penghasilan Tambahan tanpa Utang Pinjol dan Kerja

Orang Kantoran Lewat Ini Mah! 7 Cara Gila Dapatkan Penghasilan Tambahan tanpa Utang Pinjol dan Kerja

WFH - Memiliki penghasilan tambahan tanpa utang dan tanpa kerja kantoran bukan lagi mimpi. Saat ini kreativitas dan kemauan untuk belajar Anda bisa sukses.-freepik/radartegal.disway.id-

Menurut data dari Statista, pengeluaran global untuk pemasaran afiliasi mencapai lebih dari $13 miliar pada 2024.

3. Survei Online Berbayar

Buat kamu yang suka berbagi opini, survei online bisa jadi ladang penghasilan. Banyak perusahaan membutuhkan insight langsung dari konsumen, dan mereka bersedia membayar untuk itu. Imbalannya bisa berupa uang tunai, saldo e-wallet, atau voucher belanja.

Beberapa platform terpercaya yang bisa kamu coba antara lain: YouGov, Toluna, ySense, dan LifePoints. Meski penghasilannya tidak besar, namun jika dikumpulkan rutin, bisa jadi tabungan mingguan yang lumayan.

BACA JUGA: Modal Login Doang Cuan Rp200 Ribu! Ini Aplikasi Penghasil Saldo DANA Tercepat yang Wajib Dicoba

BACA JUGA: Main Game Seru, Klaim Saldo DANA Rp150 Ribu Tiap Hari Lewat Aplikasi Penghasil Uang Happy Block

4. Bikin Channel YouTube

YouTube masih menjadi platform raksasa untuk berbagi video dan membangun audiens. Banyak YouTuber pemula sukses menghasilkan jutaan rupiah tiap bulannya hanya dari konten seputar keseharian, tutorial, atau ulasan produk.

Google menyebutkan bahwa kamu bisa mulai monetisasi saat channel-mu mencapai 1.000 subscriber dan 4.000 jam tayang dalam 12 bulan terakhir. Selain AdSense, kamu juga bisa mendapat pemasukan dari endorsement atau menjual produk digital sendiri.

Ide konten, daily vlog anak kos, resep makanan simpel, tips kuliah online, atau review gadget low budget.

5. Jual Produk Handmade

Kamu punya hobi bikin gelang rajut, tote bag lukis tangan, atau lilin aromaterapi? Jangan disimpan sendiri—jualan aja! Produk handmade punya pasar tersendiri karena nilai unik dan eksklusifnya.

BACA JUGA: Nonton Video Dibayar! Temukan Cuan dari Aplikasi Penghasil Uang Glimmer

BACA JUGA: Aplikasi Penghasil Uang 2025: Dapatkan Rp800 Ribu Saldo DANA Gratis Tanpa Ribet!

Pasarkan produkmu lewat Instagram, TikTok Shop, atau Etsy. Gunakan pendekatan storytelling untuk membangun nilai emosional di balik produk buatan tanganmu.

Menurut Data Indonesia Craft Council, industri kerajinan tangan lokal mencatat pertumbuhan ekspor hingga 12% per tahun berkat tren produk lokal dan keberlanjutan (sustainable products).

6. Jadi Freelancer Online

Kalau kamu jago desain grafis, menulis, menerjemahkan, atau bahkan coding, situs-situs seperti Fiverr, Upwork, Projects.co.id, dan Sribulancer bisa jadi tempat cari cuan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: