7 Aplikasi Penghasil Uang Termudah dan Bisa Cair Kapan Saja, Sehari hingga Rp70 Ribu!

7 aplikasi penghasil uang termudah-freepik-
Aplikasi penghasil uang termudah berikut ini tidak beda jauh dengan TikTok tadi. Anda akan dapat imbalan dengan menonton video pendek, rutin login harian, dan juga undang teman. Hadiahnya bisa Anda cairkan langsung ke DANA atau metode pembayaran yang lain.
4. CapCut
Aplikasi yang membayar uang nyata selanjutnya yaitu CapCut. Jika Anda merupakan orang kreatif, Anda bisa jual template video di CapCut untuk dapatkan penghasilan dalam bentuk dolar tanpa harus kumpul poin dulu.
5. Cashzine
Rekomendasi selanjutnya ada Cashzine yang juga menarik untuk dicoba. Di sini, Anda bisa membaca novel untuk mendapatkan uang tambahan. Nanti jika sudah mencapai minimal penarikan, Anda bisa tukarkan ke saldo e-wallet atau hadiah virtual yang lain.
BACA JUGA: 7 Aplikasi Berhadiah Uang Tunai Tanpa Syarat Khusus, Cuan hingga Rp100 Ribu Buat Lebaran Nih
BACA JUGA: 10 Aplikasi Legal Membayar Uang Asli 2025, Bisa Cair hingga Rp100 Ribu Sehari
6. Shopee Affiliate
Aplikasi penghasil uang termudah berikutnya ini tidak perlu mengumpulkan poin seperti platform lain. Cara dapat penghasilannya berbeda, yaitu Anda harus menjual produk orang lain lewat link atau tautan.
Nanti Anda akan dapat komisi jika ada yang membeli produk tersebut lewat link Anda. Tautan tersebut bisa Anda bagikan di jejaring media sosial Anda.
7. CashCamel
Rekomendasi terakhir ada CashCamel yang akan memberikan Anda imbalan dengan menjawab survey singkat. Topik surveynya beragam yang bisa dijawab dengan batas waktu tertentu. Nanti Anda bisa cairkan imbalannya ke PayPal.
Sejumlah aplikasi dengan klaim memberikan bayaran uang di atas memiliki potensi hasil yang berbeda-beda. Hal ini tergantung berbagai faktor, seperti usaha pengguna sampai kebijakan platform.
BACA JUGA: 7 Aplikasi Membayar Uang Nyata Tanpa Nonton Iklan, Bisa Tarik ke DANA Rp50 Ribu Sehari
BACA JUGA: 7 Aplikasi Sah Menghasilkan Uang Tanpa Tugas Rumit, Rebahan Bisa Cuan Rp100 Ribu Sehari
Aplikasi apapun yang Anda pilih, pastikan platform tersebut aman dan sudah terpercaya. Demikian 7 aplikasi penghasil uang termudah yang bisa Anda coba sehari-hari, semoga bermanfaat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: