Cuma Share Link Dapat Uang Rp200 Ribu dari Aplikasi Shopee di HP, Begini Caranya

Cuma Share Link Dapat Uang Rp200 Ribu dari Aplikasi Shopee di HP, Begini Caranya

Dapat uang dari aplikasi Shopee di HP-freepik-

radartegal.com – Cukup share link Anda bisa dapat uang dari aplikasi Shopee hanya dari HP. Peluang ini terbuka untuk siapa saja yang memang butuh penghasilan tambahan secara online.

Dapat uang dari aplikasi Shopee di HP ini tidak perlu pengalaman khusus. Cukup tuangkan kreativitas Anda dalam membuat konten promosi, agar bisa meraup keuntungan yang besar.

Cara dapat uang dari aplikasi Shopee di HP ini yaitu mendaftarkan diri menjadi affiliate mereka. Tahapannya sangat mudah yang akan dibahas pada artikel ini.

Berikut simak cara dapat uang dari aplikasi Shopee di HP dengan menjadi affiliate. Pastikan Anda menerapkan tips-tips di bawah juga agar bisa menghasilkan cuan!

BACA JUGA : Pakai Kamera HP Doang, Ini 5 Tempat Jual Foto Online yang Cuannya Bisa sampai Jutaan

BACA JUGA : Bisa Pinjam Rp300 Juta, Ini 3 Tempat Pinjaman Uang Tanpa Jaminan yang Aman

Dapat uang dari aplikasi Shopee di HP

Anda bisa dapat uang dengan menjadi affiliate Shopee hanya bermodalkan HP. Begini cara menjadi afiliatornya.

1. Pendaftaran

  • Kunjungi situs web atau aplikasi Shopee.
  • Cari menu "Shopee Affiliate Program" di bagian bawah halaman atau di menu "Saya".
  • Klik "Daftar Sekarang" dan ikuti proses pendaftaran dengan mengisi formulir yang disediakan.
  • Tunggu proses verifikasi dari Shopee.

2. Memilih Produk

Jika akun Anda sudah diverifikasi, maka bisa pilih produk yang ingin dipromosikan. Pastikan pilih produk yang relevan dengan audiens yang ingin Anda jangkau dan memang memiliki potensi penjualan yang baik.

3. Membuat Konten Promosi

Cara dapat uang dari aplikasi Shopee di HP ini tidak akan berhasil jika Anda tidak rajin membuat konten promosi. Buatlah berupa foto atau video yang disertakan link affiliate produk yang Anda promosikan di dalam konten.

4. Mempromosikan Konten

Menghasilkan uang sebagai affiliate Shopee ini harus dilakukan dengan rutin mempromosikan konten Anda. Gunakanlah strategi pemasaran yang efektif, agar menarik lebih banyak audiens.

BACA JUGA : Pakai KTP, Pinjam Uang di Aplikasi Pinjol Ini Bisa Cair Sampai Rp20 Juta Loh

BACA JUGA : 5 Cara Menghasilkan Uang dengan ChatGPT, Cuma Pakai HP Bisa Cuan

5. Dapat Komisi

Jika ada yang membeli produk di link Anda, akan ada komisi yang Anda dapatkan langsung. Besar komisinya tergantung jenis produk, kebijakan toko, dan Shopee.

Kelebihan dan kekurangan affiliate Shopee

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: