5 Spot Camping Populer di Tegal dengan Suasana Malam Mengesankan

5 Spot Camping Populer di Tegal dengan Suasana Malam Mengesankan

Ilustrasi. 5 spot camping populer di Tegal-freepik-

Radartegal.com – Ini 5 spot camping populer di Tegal dengan suasana malam yang begitu menenangkan, tetapi mengesankan. Cocok untuk Anda datangi bersama dengan teman-teman untuk momen liburan tak terlupakan.

Spot camping populer di Tegal ini memberikan pemandangan alam sekitar yang begitu asri. Suasananya sejuk, udara yang segar, cocok jadi tempat untuk healing dari hiruk pikuk kota.

Beberapa spot camping populer di Tegal ini bahkan bisa memberikan Anda pemandangan sunrise yang mengesankan. Dijamin pengalaman liburan Anda kali ini akan berbeda dibanding sebelumnya.

Selengkapnya berikut 5 spot camping populer di Tegal dengan suasana mengesankan. Yuk catat tempat-tempatnya!

BACA JUGA: 4 Pantai di Tegal dengan Spot Sunset Terbaik dan Memukau

BACA JUGA: 4 Tempat Populer di Tegal yang Mitosnya Bisa Dekatkan Jodoh

5 Spot camping populer di Tegal

Di Tegal ada beberapa tempat yang cocok dijadikan tempat camping untuk para pengunjungnya. Bahkan ada beberapa tempat yang memang menyediakan fasilitas dan kebutuhan camping.

Berikut beberapa tempat yang bisa Anda datangi.

1. Guci Forest

Tempat camping terbaik pertama bisa Anda kunjungi yaitu di Guci Tegal. Di sini, ada area camping yang cukup luas dan juga bahkan menawarkan fasilitas-fasilitas lain.

Mulai dari pemandian air panas, kolam renang, sampai restoran dengan kualitas makanan yang sangat lezat. Anda akan mendapatkan pemandangan alam dengan suasana yang segar, cocok datang bersama teman-teman, pasangan, maupun keluarga.

2. Permadi Jungle Guci

Masih di Guci, Anda juga bisa camping di Permadi Jungle Guci yang tidak kalah populernya. Apalagi jika Anda suka dengan tantangan karena tempat ini ada di jalur pendakian, yang perlu usaha dan tenaga untuk sampai.

BACA JUGA: 7 Wisata Antimainstream di Tegal yang Harus Pelancong Baru Datangi

BACA JUGA: Tertarik Wisata Bersejarah yang Ada di Tegal? Datangi 4 Tempat Ini

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: