5 Opsi HP 2 Jutaan dengan Kamera Terbaik, Cocok untuk Produksi Konten
KUALITAS - Banyak pilihan hp 2 jutaan dengan kamera terbaik, yang cocok untuk fotografi di pasaran.--
a. Fitur Kamera Malam, memungkinkan pengambilan gambar pemandangan malam dengan nuansa sinematik.
b. Fitur Pro, untuk meningkatkan ketajaman dan kecerahan foto.
c. Fitur Hyperlapse, untuk membuat video dengan efek rewind yang dipercepat.
BACA JUGA: Hasil Foto Jernih dan Tajam! Ini Rekomendasi Hp 2 jutaan Kamera Terbaik 108MP
BACA JUGA: Performa Ngebut dengan 5 Rekomendasi Hp 2 Jutaan Spek Gaming, Chipsetnya Bukan Kaleng-kaleng
3. Vivo V27 5G
Sebagai ponsel unggulan dengan kamera aura light portrait yang terbaik, Vivo V27 5G menempati posisi kedua dalam daftar ponsel kamera terbaik di kisaran harga 2 jutaan.
Dikenal dengan triple kamera, perangkat ini dilengkapi dengan kamera utama 50MP yang memanfaatkan teknologi aura light portrait, memberikan hasil foto yang tajam dan jernih dengan warna yang sangat baik. Kisaran harga: 2,7 jutaan
Fitur-fitur unggulannya
a. Fitur Aura Light yang dapat disesuaikan warnanya untuk menghasilkan foto dengan kualitas warna terbaik.
b. Fitur Micro Movie yang memungkinkan kamu untuk mengedit video, mulai dari kuliner hingga traveling, dengan mudah menggunakan template yang tersedia.
c. Fitur Supermoon, dirancang khusus untuk menangkap fenomena langit seperti bintang jatuh dan bulan purnama.
BACA JUGA: Review HP 2 Jutaan Terbaik, Masih Jadi Primadona Sampai Sekarang
BACA JUGA: Rekomendasi HP 2 jutaan Terbaik di 2024, Spek Kenceng Harga Murah Kualitas Wah
4. Realme C55
Ponsel dengan slogan Champion ini juga dilengkapi dengan kamera 64MP yang menjadi andalan Realme C55. Kamera ini termasuk dalam kategori terbaik dan layak menjadi pilihanmu. Dengan dua kamera yang dilengkapi teknologi AI, foto yang dihasilkan menjadi lebih cerah dan tajam.
Selain itu, kamera selfie 8MP juga menggunakan teknologi AI untuk menghasilkan foto selfie yang lebih halus dan kaya warna. Kisaran harga: 2,7 jutaan.
Fitur-fitur unggulannya
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: