7 Fitur Menarik Smart TV TCL 75C645 QLED 4K, Desain Langsing dengan Teknologi Terbaru

7 Fitur Menarik Smart TV TCL 75C645 QLED 4K, Desain Langsing dengan Teknologi Terbaru

7 fitur menarik Smart TV TCL 75C645 QLED 4K-TCL-

Fitur menarik Smart TV TCL 75C645 QLED 4K berikutnya yaitu bisa mendukung format HDR seperti HDR10 dan Dolby Vision. Anda akan mendapatkan rentang dinamis yang lebih luas antara bagian tergelap dan terang dari gambar.

Selain itu, keunggulannya ini juga memberikan detail yang lebih baik dalam gambar dengan kontras yang lebih tinggi. Tontonan jadi lebih jernih dan begitu detail.

4. Dolby Atmos 

Spesifikasi unggulan Smart TV TCL 75C645 tidak hanya dari grafis, namun juga audionya. Ia dibekali teknologi Dolby Atmos yang memungkinkan suara lebih realistis. 

Teknologi ini menciptakan pengalaman audio yang mendalam dan imersif. Anda akan merasakan setiap detail suara dengan jelas.

BACA JUGA : Keren! Smart TV Toshiba 40E35NP Konsumsi Daya Listrik Sangat Rendah, Cocok Banget Buat yang Kos

5. Android TV 

Kelebihan Smart TV TCL 75C645 lainnya yaitu dilengkapi dengan sistem operasi Android. Anda bisa mengakses beragam konten lewat Google Play Store.

Entah itu aplikasi streaming maupun untuk bermain game. Anda bisa mengakses konten-konten dengan jaringan internet secara leluasa dari TV pintar Anda.

6. Konektivitas Lengkap 

Fitur menarik Smart TV TCL 75C645 QLED 4K berikutnya yaitu dilengkapi konektivitas yang lengkap. Hal ini termasuk kontrol suara, penelusuran web, dan koneksi WiFi. 

Anda akan lebih bebas dan juga mudah dalam mengakses konten favorit Anda dan menjelajahi internet langsung dari TV Anda. Tentunya tidak butuh perangkat eksternal tambahan lagi.

BACA JUGA : Review Smart TV TCL 65 P71B dengan Fitur Gaming Super Lengkap, Harga Terjangkau

7. Desain Modern dan Tipis 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: