3 Perubahan Suzuki S-Cross Hybrid 2024, Desain Mewah dengan Mesin Turbo 1.400cc

3 Perubahan Suzuki S-Cross Hybrid 2024, Desain Mewah dengan Mesin Turbo 1.400cc

perubahan suzuki s-cross hybrid 2024--

RADAR TEGAL - Keluaran terbaru pabrikan Suzuki akhirnya muncul dengan Suzuki S-Cross Hybrid 2024 yang siap menguncang Indonesia. S-Cross sendiri sudah melakukan perubahan-perubahan dari setiap interior dan eksteriornya.

Dari segi desain, Suzuki S-Cross Hybrid 2024 mempertahankan keunggulan estetika yang telah dikenal sejak tahun 2022. Dengan menerapkan segi modern dan sporty yang mengambarkan kesan mewah.

Spesifikasi Suzuki S-Cross Hybrid 2024 menerapkan teknologi canggih yang integritas pada setiap aspeknya. Terlebih pada mesin dan penggeraknya.

Keunggulan Suzuki S-Cross Hybrid 2024 terletak pada penggunaan all-grip sebagai standar kemampuan penggerak semua roda yang telah diakui kehandalannya. Serta bahan bakar yang efisien dan ramah lingkungan.

BACA JUGA: Tampilan Menarik Interior Suzuki Ignis 2024 yang Terlihat Mewah dari Luar dan Dalam, Harganya Mulai Rp213 Juta

Perubahan Suzuki S-Cross Hybrid 2024

1.  Eksterior

Secara desain tidak banyak perubahan dengan keluaran tahun 2022 karena semuanya hampir sama, satu-satunya yang jadi poin perubahan di mobil ini adalah Suzuki menerapkan teknologi yang memiliki rahasia tinggi bukan pada sisi eksterior interior namun pada permesinan dan penggeraknya.

Sekarang Suzuki menerapkan sebagai standarnya adalah berpenggerak all grip atau bisa dibilang penggerak semua roda. Poin penting yang lain adalah cara mesin tetap menggunakan 1.400cc yang berarti tidak besar untuk sebuah ukuran SUV nah tetapi Suzuki S-Cross Hybrid2024 yang ini memiliki turbo sehingga membantunya dalam pergerakannya. 

Meskipun Suzuki S-Cross menerapkan mesin yang relatif kecil, S-Cross tetap memiliki torsi yang besar yaitu 220nm dan juga tambahan 103 KW.

BACA JUGA: 5 Review Suzuki Baleno 2024, si Hatchback Mewah yang Bisa Tandingi Toyota Yaris dan Honda Jazz

Mengapa ada tambahannya, ya karena mobil ini sekarang memiliki teknologi Hybrid berbeda dengan mobil versi sebelumnya. Rahasia selanjutnya adalah untuk mobil ini dalam rute kombinasi SUV yang memiliki penggerak semua roda ini konsumsi BBM-nya adalah 1 banding 16 bisa dibilang ini adalah SUV awd paling irit sedunia.

2. Fitur

Untuk fiturnya Suzuki sudah memperbaharui sistem infotainment nya, mobil ini memiliki layar sentuh 9 inci baru dengan perangkat lunak baru juga. Perangkat baru itu sudah dilengkapi dengan satnev, radio digital, Apple Car Play nirkabel dan juga Android auto dan plus ada kamera 360°.

Sumber: