Apakah Bisa Tarik Tunai Saldo Flazz BCA Lewat ATM? Temukan Jawabannya di Sini

Apakah Bisa Tarik Tunai Saldo Flazz BCA Lewat ATM? Temukan Jawabannya di Sini

TARIK TUNAI - Meskipun tidak dapat melakukan tarik tunai saldo Flazz BCA secara langsung di ATM, Anda memiliki beberapa alternatif untuk memindahkan saldo Anda.--

RADAR TEGAL - Banyak pengguna Flazz BCA yang bertanya-tanya, apakah bisa tarik tunai saldo Flazz BCA lewat ATM? Jawabannya ada dalam pembahasan berikut ini

Tarik tunai saldo Flazz BCA dirancang sebagai alat pembayaran non-tunai, sehingga tidak memiliki fitur tarik tunai seperti ATM. Lalu bagaimana cara mengambil saldonya?

Ada beberapa cara alternatif untuk tarik tunai saldo Flazz BCA ke rekening bank Anda. Sehingga Anda dapat menariknya tunai di ATM. 

Berikut ini kami telah merangkum alternatif tarik tunai saldo Flazz BCA dengan mudah, bahkan sambai tidak mengeluarkan biaya admin. Berikut beberapa caranya.

BACA JUGA: Mudah Diajukan dan Cepat Acc, Berikut Keuntungan Pinjam Uang di BCA Personal Loan, Plafon 100 Juta

1. Aplikasi Shopee

Jika Anda ingin memindahkan saldo Flazz ke rekening bank, Anda dapat memanfaatkan aplikasi Shopee. Caranya cukup mudah, buka aplikasi Shopee di smartphone Anda, pilih menu "ShopeePay", lalu lanjutkan dengan memilih "Isi Saldo". 

Selanjutnya, pilih metode "Transfer Bank" dan masukkan nominal saldo yang ingin Anda transfer. Pastikan Anda memilih bank tujuan yang terhubung dengan rekening Anda. 

Setelah memasukkan nomor rekening tujuan dan melakukan konfirmasi transaksi, masukkan PIN ShopeePay Anda. Dengan begitu, saldo Flazz Anda akan berpindah ke rekening bank Anda dalam waktu singkat.

2. Aplikasi Mobile Banking BCA

Cara alternatif tarik tunai saldo Flazz BCA berikutnya adalah melalui aplikasi Mobile Banking BCA. Buka aplikasi Mobile Banking BCA di smartphone Anda dan pilih menu "Flazz". 

BACA JUGA: Simak Syarat Pinjam Uang di Pinjol BCA agar Cepat Acc, Bisa Cair Rp8 Juta dalam Hitungan Menit

Selanjutnya, pilih opsi "Transfer ke Rekening BCA" dan masukkan nominal saldo yang ingin Anda transfer. Setelah memilih nomor rekening tujuan dan melakukan konfirmasi transaksi, masukkan PIN Mobile Banking BCA Anda. 

Dalam beberapa saat, saldo Flazz Anda akan berhasil dipindahkan ke rekening BCA Anda, siap untuk ditarik tunai di ATM.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: