8 Rekomendasi Cafe dengan View Alam di Tegal, Tempat Nongkrong dan Nugas Andalan Gen Z Ngapak

8 Rekomendasi Cafe dengan View Alam di Tegal, Tempat Nongkrong dan Nugas Andalan Gen Z Ngapak

rekomendasi cafe dengan view alam di tegal--

RADAR TEGAL - Jika biasanya cafe dipenuhi dengan berbagai ornamen klasik, ternyata ada beberapa cafe yang menggunakan konsep asri. Salah satunya rekomendasi cafe dengan view alam di Tegal.

Suasana yang hijau dan tenang, membuat pengunjung semakin nyaman. Rekomendasi cafe dengan view nuansa alam ini menjadi daya tarik tersendiri untuk dikunjungi. 

Kegiatan ngopi menjadi salah satu kegiatan yang paling banyak dilakukan banyak orang untuk mengusir rasa jenuh dan kantuk. Maka, datangilah rekomendasi cafe dengan view alam di Tegal, dengan harga yang cukup terjangkau.

Rekomendasi cafe dengan view alam di Tegal sendiri banyak didirikan sebagai tempat ngopi sekaligus tempat nongkrong dari berbagai kalangan. Secangkir kopi sendiri dianggap mampu meningkatkan perasaan lebih tenang dan bahagia.

BACA JUGA: 8 Rekomendasi Cafe Tegal Terbaru 2024 dengan Desain Unik, Cocok Buat Malam Mingguan

Tempat nongkrong dan nugas yang asik

Bagi kalian yang ingin menghilangkan penat, mari mampir ke deretan cafe dengan view alam di Tegal berikut ini :

1. Cafe Keboen

Rekomendasi pertama cafe dengan view alam di Tegal adalah Cafe Keboen, dengan Konsep yang menyatu dengan nuansa perkebunan, selain itu juga ada deretan gazebo yang cocok untuk dijadikan spot foto.

Cafe ini berlokasi di Jl. Permata Indah Perum Permata Indah, Kepatihan, Bogares Lor Kecamatan Pangkah Kabupaten Tegal. Menu yang disediakan berupa aneka kopi, jus, cemilan dan yang lainnya.

2. Clavicula Coffee

Tak hanya namanya saja, menu yang disediakan juga memiliki nama yang menarik salah satunya menu minuman Manubrium (kopi susu gula aren), Acromion (kopi susu regal), Sternum (kopi susu karamel), Scapula (kopi susu klepon), dan Trapezius (strawberry jam).

Salah satu cafe dengan view nuansa alamYang berlokasi di Jl. DR.Soetomo No.3 RT.01, Desa Kalisapu, Griya Prajamukti, Slawi, Tegal. Nama Clavicula memiliki filosofi yang cukup menarik yakni letaknya yang berada dibahu dan dada. 

BACA JUGA: 6 Rekomendasi Cafe Terbaru di Kota Tegal, Masing-masing Punya Keunikan dan Gaya Tersendiri

Sumber: