Hadapi DC Pinjol yang Datang ke Rumah saat Belum Punya Uang dengan 5 Cara Ini

Hadapi DC Pinjol yang Datang ke Rumah saat Belum Punya Uang dengan 5 Cara Ini

5 cara hadapi DC pinjol yang datang ke rumah -freepik-

RADAR TEGAL – Artikel ini memberi cara hadapi DC pinjol yang datang ke rumah saat Anda belum punya uang. Khususnya untuk menghadapi debt collector pinjol legal OJK.

Cara hadapi DC pinjol yang datang ke rumah tidak perlu panik apalagi sampai sengaja kabur. Justru hal-hal tersebut hanya akan memperburuk keadaan.

Selain itu, cara hadapi DC pinjol yang datang ke rumah meski Anda belum punya uang tetap bisa menjaga skor kredit tetap aman. Asal, Anda melakukan tips ini dengan benar.

Berikut 5 cara hadapi DC pinjol yang datang ke rumah saat Anda belum punya uang. Ikuti cara-caranya dengan teliti ya.

5 cara hadapi DC pinjol yang datang ke rumah

DC pinjol biasanya akan mendatangi rumah nasabah galbay jika si nasabah telat membayar sekitar 7 hari setelah jatuh tempo. Namun, adapun beberapa dokumen yang harus dibawa DC pinjol saat menagih hutang ke rumah dan nasabah berhak untuk mengeceknya.

BACA JUGA : 3 Alasan Lunasi Hutang Pinjol Ilegal Bikin Makin Rugi, Mental Jadi Terus Tertekan

Mulai dari identitas diri, surat tugas resmi dari perusahaan, serta sertifikasi profesi penagihan. Hal ini untuk mencegah adanya tindakan penipuan yang mengatasnamakan pinjol terkait.

Sementara, apa yang harus dilakukan jika DC pinjol datang ke rumah tapi belum punya uang? Anda bisa mengikuti langkah-langkah ini. 

- Saat debt collector pinjol datang menagih hutang, tetaplah tenang dan jangan membuat suatu hal yang memicu perdebatan. 

- Sampaikan dengan jujur dan terbuka soal keadaan ekonomi Anda saat ini, serta alasan sampai Anda harus berhutang lewat dari tenggat bayar. 

- Cara hadapi DC pinjol yang datang ke rumah saat Anda belum punya uang, yaitu bisa dengan meminta keringanan pembayaran. Anda bisa meminta pengurangan bunga atau denda, mupun perpanjangan waktu untuk membayar.

BACA JUGA : 5 Cara Lunasi Pinjol yang Gajinya UMK agar Skor Kredit Tetap Aman dan Tidak Diteror

- Mintalah informasi secara tertulis untuk total hutang yang dimiliki, termasuk bunga, denda, dan biaya lainnya. Jika keringanan pembayaran tidak bisa diberikan, Anda bisa coba ajukan opsi pembayaran dengan menyita barang berharga sampai Anda bisa menebusnya kembali.

Sumber: