Bank Digital Bunga Tertinggi Tawarkan Bunga Sampai 6 Persen, Cek Daftarnya di Sini
Ilustrasi Bank Digital Bunga Tertinggi-Tangkapan Layar-
RADAR TEGAL - Semakin pesatnya perkembangan digital membuat sejumlah lembaga keuangan semakin rajin mengembangkan bank digital. Dengan penawaran bunga tertinggi, mereka berusaha menggaet nasabah dari kaum milenial saat ini.
Bank digital bunga tertinggi seakan berlomba-lomba memberi penawaran agar bisa menarik perhatian calon nasabah. Apalagi suku bunga tabungan di perbankan konvensional saat ini sudah berada di level 0-1 persen.
Bahkan untuk jumlah tertentu, suku bunga di bank konvensional sudah 0 persen. Hal ini tentunya menjadi peluang bagi bank digital bunga tertinggi untuk mencuri kesempatan.
Saat nasabah tidak lagi mendapatkan keuntungan dari menyimpan uang di bank konvensial, sebaliknya bank digital justru memberikan penawaran bunga tertinggi.
BACA JUGA:Pinjaman Dana Digital Terbaik Resmi OJK, Bisa Ajukan Rp5 Juta dengan Cicilan Ringan dan Tenor Lama
Kisaran bunga untuk bank digital di atas 1 persen sampai 6 persen, tergantung lembaga keuangan masing-masing. Cukup menggiurkan bukan.
Berikut ini 5 bank digital bunga tertinggi yang bisa kita pertimbangkan untuk menjalankan transaksi keuangan.
1. Jenius
Bank digital bunga tertinggi yang pertama adalah Jenius. Bank ini memiliki beberapa produk yaitu Flexi Saver yaitu tabungan fleksibel untuk mengalokasikan uang.
Bunga yang ditawarkan untuk bank ini adalah 2,5 persen. Dengan setoran awal tanpa saldo minimum.
Bebas tarik kapanpun tanpa penalti, bisa ditarik seluruh uang, jadi tidak ada saldo mengendap.
BACA JUGA:Hanya Beberapa Menit Pinjaman mu Akan Cair dengan 3 Platform Bank Digital Berikut!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: radartegal.disway.id