Cara Cek Penerima PIP dengan NISN Saja, Siswa Dapat Rp1 Juta Walau Tidak Terdaftar
Ilustrasi cek penerima PIP./Pixabay IqbalStock--
4. Klik "Cari"
5. Nama akan muncul jika terdaftar. Tapi jika status "Nama Tidak Ditemukan" maka siswa tidak mendapat PIP.
Setelah nama muncul, siswa maupun orang tua bisa mengetahui bagaimana status penyaluran dana, yaitu:
1. SK Nominasi
Tanda ini menjelaskan bahwa siswa terdaftar sebagai penerima bantuan PIP. Tapi harus melakukan aktivasi di buku tabungan SimPel dan ATm untuk trasfer bantuan.
2. SK Pemberian
Tanda ini menjelaskan bahwa uang PIP Rp1 juta sudah cair ke rekening buku tabungan SimPel dan ATM siswa.
BACA JUGA:Cara Pinjaman Online BRI Non KUR Limit Rp25 Juta Tanpa Jaminan, Bunga Rendah dan Tenor Lama
Nantinya siswa akan mendapatkan uang sesuai dengan tingkat pendidikan, yaitu:
- Siswa SD: Rp450 ribu per tahun sekali cair
- Siswa SMP: Rp750 ribu per tahun sekali cair
- Siswa SMA: Rp1 juta per tahun sekali cair.
Itulah cara cek penerima PIP dengan NISN melalui hp dan status siswa pada layar jika terdaftar.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: