Jayapura Diguncang Gempa 5,4, Ganjar Langsung Kontak Pj Gubernur Papua, Siap Kirimkan Bantuan

Jayapura Diguncang Gempa 5,4, Ganjar Langsung Kontak Pj Gubernur Papua, Siap Kirimkan Bantuan

Jayapura Diguncang Gempa 5,4, Ganjar Langsung Kontak Pj Gubernur Papua, Siap Kirimkan Bantuan.--

BACA JUGA:Atasi Inflasi dari Hulu ke Hilir, Ganjar Gandeng Bulog dan Polda Jateng

“Rasa-rasanya sampai hari ini semua yang di sana masih standby mudah-mudahan kondisi daruratnya segera tertangani. Tapi kita standby bila nanti diperlukan kita bantu,” tandasnya.

Sebelumnya diberitakan, gempa berkekuatan magnitudo 5,4 terjadi di Papua, Kamis 9 Februari 2023. Gempa terjadi pada pukul 13.28 WIB atau 15.28 WIT.

BMKG mencatat episenter gempa berada di darat, sekitar 9 kilometer barat daya Jayapura. Adapun Hiposentum atau kedalaman gempa itu ada di 10 kilometer di bawah permukaan bumi.

BACA JUGA:Cek Pohon Tumbang di SMAN 1 Semarang, Ganjar Ajak Guru, Alumni dan Siswa Tanam Pohon

Dampak gempa hampir dirasakan di seluruh Kota Jayapura. Mulai dari fasilitas umum hingga kantor-kantor pemerintah dilaporkan mengalami kerusakan. Hingga berita ini ditulis, ada empat warga meninggal dunia akibat gempa tersebut. *

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: