Pemerintah Gelar Operasi Pasar untuk Stabilisasi Harga Pangan di Akhir Tahun
Turut mendampingi Menko Airlangga dalam kegiatan operasi pasar tersebut diantaranya Anggota DPR RI Dito Ganinduto Deputi Bidang Koordinasi Pangan dan Agribisnis Musdhalifah Machmud, Deputi Bidang Koordinasi Ekonomi Digital, Ketenagakerjaan, dan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah Mohammad Rudy Salahuddin, Bupati Bogor Ade Yasin, Perwakilan dari Kementerian Pertanian, Direktur Utama PT Berdikari (Persero) Harry Warganegara.
Direktur Hubungan Kelembagaan BNI Sis Apik Wijayanto, Sekretaris Perusahaan Perum Bulog Awaludin Iqbal, Direktur Utama Pengelola Pasar Cileungsi Haris Setiawan, Direktur Sales PT HM Sampoerna Ivan Cahyadi dan Direktur External Affairs PT HM Sampoerna Elvira Lianita. (*/ima)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: