Nyerah Bayar Cicilan Kredit Motor? Ini 5 Tips yang Bisa Langsung Anda Terapkan, Anti Ditarik Leasing

Senin 24-06-2024,19:44 WIB
Reporter : Dimas Adi Saputra
Editor : Teguh Mujiarto

3. Perhatikan Kembali Kesepakatan

Coba perhatikan kembali kesepatakan pembayaran Anda dengan pihak leasing ketika mulai membeli motor dengan metode kredit. Jika sudah paham, maka bayarlah cicilan sesuai dengan jadwal yang telah disepakati.

Namun jika sudah telat atau menunggak, Anda bisa mencoba cara pertama untuk mendapatkan penangguhan cicilan, keringanan, atau cara lainnya untuk melunasi tunggakan.

4. Over Kredit

Apabila Anda benar-benar sudah tidak mampu untuk melanjutkan pembayaran walaupaun ada keringanan, pertimbangkan untuk melakukan over kreedit. Over kredit berarti Anda mencari orang lain yang mau mengambil alih sisa cicilan Anda.

5. Pengembalian Sukarela

Apabila ada petugas yang datang untuk menarik unit motor dengan surat tugas resmi maka sudah bisa dipastikan motor kredit Anda akan ditarik. Namun jika Anda menolak untuk mengembalikan motor, prosesnya bisa panjang karena melibatkan hukum.

BACA JUGA:Daftar Motor Yamaha Terbaru 2024, Tawarkan Performa Tangguh dan Irit BBM

BACA JUGA:Keunggulan Honda Super Cub 110 2024, Motor Incaran Pecinta Skuter Klasik Modern

Akhir kata

Nah jadi itulah, kelima tips yang bisa Anda terapkan ketika nunggak cicilan kredit motor. Jangan biarkan masalah ini membebani Anda terus menerus, jika dirasa sudah tidak mampu, tidak ada salahnya untuk mengembalikan secara sukarela. 

Hal ini lebih baik daripada memaksakan kondisi keuangan Anda untuk hal yang mungkin sedang tidak Anda butuhkan saat ini. Demikian informasi pada artikel ini semoga informasi yang disajikan dapat bermanfaat.

Kategori :