Mobil Baru 2024 Harga Rp100 Jutaan, Interiornya Tak Kalah dengan Mobil Premium

Rabu 12-06-2024,07:24 WIB
Reporter : Tanti Yulianti
Editor : Zuhlifar Arrisandy

6. Suzuki APV Arena

APV Arena adalah mobil LMPV yang sudah cukup lama hadir di pasar Indonesia, dengan harga mulai dari sekitar Rp 182.300.000. Mobil ini menawarkan ruang kabin yang luas dan cocok untuk perjalanan keluarga.

BACA JUGA: 5 Mobil Murah Rp100 Jutaan Terbaik di 2024, Irit Bahan Bakar dengan Performa yang Handal

7. Wuling New Confero

Wuling New Confero hadir dengan desain yang modern dan fitur yang lengkap, dengan harga mulai dari sekitar Rp 185.300.000. Mobil ini cocok untuk keluarga dan perjalanan jarak jauh, apalagi dengan teknologi hybridnya mobil ini sangat hemat bahan bakar.

8. Wuling Air EV

Wuling Air EV adalah mobil listrik dengan harga mulai dari sekitar Rp 190.000.000, sangat terjangkau sebanding dengan kualitasnya yang punya fitur modern. Dengan teknologi ramah lingkungan, mobil ini cocok untuk mereka yang peduli akan lingkungan.

9. Seres E1 EV

Seres E1 EV adalah mobil listrik dengan harga mulai dari sekitar Rp 189.000.000. Mobil ini menawarkan kenyamanan dan performa yang baik, dengan teknologi ramah lingkungan, pastinya fiturnya juga lengkap dengan interior modern nan mewah.

10. Wuling Formo S

Wuling Formo S adalah mobil dengan harga terjangkau, mulai dari sekitar Rp 164.800.000. Meskipun harganya terjangkau, mobil ini tetap menawarkan kenyamanan dan fitur yang lengkap dan desain interior minimalis.

BACA JUGA: Update Harga Mobil LMPV Bekas Pasca Lebaran 2024, Suzuki Ertiga Mulai Rp100 Jutaan

Setiap mobil memiliki keunggulannya masing-masing, jadi pastikan untuk memilih mobil yang sesuai dengan kebutuhan dan anggaran kamu. Agar kamu bisa memilih mobil baru harga Rp200 jutaan terbaik 2024.

Kategori :