Dibanderol Hampir Rp200 Juta, Ini 12 Fitur Keselamatan Unggulan Milik Toyota Calya G AT 2024 Terbaru

Sabtu 13-04-2024,10:30 WIB
Reporter : Dimas Adi Saputra
Editor : Teguh Mujiarto

11. Pelindung Benturan Depan dan Samping

Fitur keselamatan Toyota Calya G AT ini akan meredam benturan ketika mobil menabrak benda/objek dari arah depan. Dengan begitu kerusakaan pada bagian depan mobil dapat diminimalisir.

Selain itu adapula fitur yang sama yang disematkan pada bagian samping mobil sehingga bisa melindungi penumpang dari cedera serius ketika terjadi tabrakan dari arah samping. 

12. Engine Check Warning

Untuk fitur ini sebenarnya hanya menjadi indikator yang memberitahu pengemudi bahwasanya ada masalah p[ada mesin mobil. Apabila fitur ini aktif, maka disarankan untuk segera menservis mobil pada bengkel terdekat.

Akhir kata

Nah jadi itulah 12 fitur keselamatan unggulan yang dimiliki oleh Toyota Calya G AT yang dibanderol dikisaran Rp187 juta. Dengan mengantongi 12 fitur unggulan ini, bisa dipastikan perjalanan mengemudi Anda bersama Calya G AT bisa lebih aman sampai tujuan.

Demikian informasi pada artikel ini semoga dapat bermanfaat.(*)

Kategori :