Mau Beli Mobil Mudik Murah Rp70 Jutaan? Ini 5 Rekomendasinya, Ada Daihatsu Sampai Toyota

Senin 05-02-2024,15:15 WIB
Reporter : Dayu Mila
Editor : Dayu Mila

BACA JUGA : Mobil 5 Seater Murah di Bawah 200 Juta Ini Cocok Buat Mudik Lebaran 2024, Yakin Gak Kepengen Beli?

Ia memiliki pengaturan bangku 3 baris sehingga bisa menampung sampai 7 orang. Kabinnya juga lega meski membawa banyak orang atau barang.

Tidak hanya itu, keunggulan dari mobil ini juga dari sisi suspensinya yang berkualitas. Ia ditenagai mesin kapasitas 1.498 cc 4-silinder. Mesin ini bisa menghasilkan maksimal 100 PS pada putaran 6.000 rpm dan torsi puncak 134 Nm pada 4.000 rpm. 

Konfigurasi mesin ini digabungkan dengan transmisi manual 5-percepatan. Harga jual mobil bekasnya mulai dari Rp70 jutan sampai Rp85 jutaan.

Kesimpulan

Ada beberapa pilihan mobil keluarga murah untuk mudik yang bisa Anda dapatkan dengan harga di bawah Rp100 juta sesuai rekomendasi di atas. Sekedar tips, jika Anda ingin membeli mobil bekas seperti ini, pastikan Anda sudah mengecek keseluruhan mobil.

BACA JUGA : 5 Kelebihan Toyota Rush 2023 yang Tidak Tertandingi oleh Mobil Daihatsu Sekelasnya, Salah Satunya Nilai Jual

Mulai dari mesin, eksterior, fitur kenyamanan dan keselamatannya, kelengkapan surat, dan sebagainya. Jika Anda kurang paham soal ini, Anda bisa mengajak teknisi terpecaya untuk membantu Anda mengambil keputusan membeli mobil.

Itulah 5 rekomendasi mobil mudik murah Rp70 jutaan yang bisa jadi pertimbangan. Semoga informasi ini bermanfaat. (*)

Kategori :