Review Suzuki APV 2024 yang Bertransformasi menjadi SUV Mewah, Eksteriornya Menggoda Banget

Kamis 25-01-2024,02:00 WIB
Reporter : Neysa Alya Salsabila
Editor : Khikmah Wati

RADAR TEGAL - Transformasi Suzuki APV 2024 tampil lebih mewah daripada generasi sebelumnya. Oleh karena itu kami akan memberikan ulasan review Suzuki APV 2024 yang diminati oleh pecinta otomotif di Indonesia.

Jadi tidak sedikit yang tertarik untuk mengetahui transformasi apa saja yang dimiliki Suzuki APV 2024. Jadi bagi Anda yang tertarik bisa baca review Suzuki APV 2024 berikut ini.

Review Suzuki APV 2024 ini memiliki transformasi yang kombinasi antara desain dan performanya. Hal tersebut membuat mobil ini memiliki kesan lebih komplit.

Berikut review transformasi Suzuki APV 2024 yang dapat Anda ketahui pada artikel radartegal.disway.id di bawah ini.

BACA JUGA: Jadi Minibus Terbaik, Ini Keunggulan Suzuki APV Arena 2024 Kabinnya Muat hingga 9 Penumpang

Transformasi APV generasi terbaru 

Dimensi baru mobil ini memberikan kesan elegan dan mewah, menjadikannya berbeda dari generasi sebelumnya. Desain eksteriornya menggoda dan mempesona, dengan sentuhan SUV mewah yang membuatnya menonjol di kelasnya.

Suzuki APV 2024 tampil beda, menunjukkan komitmen untuk berinovasi dan memenuhi kebutuhan konsumen yang semakin berkembang.

Meskipun bertransformasi menjadi SUV mewah, Suzuki APV 2024 tetap mempertahankan reputasinya sebagai mobil serba guna. Ideal untuk penggunaan keluarga maupun niaga, mobil ini tetap diandalkan.

Harga yang diprediksi terjangkau membuatnya menjadi opsi terbaik bagi mereka yang menginginkan gaya, fungsionalitas, dan daya angkut yang handal. Itulah sebabnyua  review Suzuki APV 2024, sangat ditunggu-tunggu para pecinta otomotif di Tanah Air.

BACA JUGA: Terkesan Menarik dengan Fitur-fitur Baru, Suzuki APV Luxury 2024 Berhasil Dominasi Pasar Minibus Indonesia

Performa

Pembaruan signifikan termasuk penggunaan mesin Dualjet berkapasitas 1.500 cc. Mesin ini memberikan tenaga maksimal 104 PS dan torsi 138 Nm, meningkatkan performa sebesar 10% dibandingkan versi sebelumnya.

Konsumsi bahan bakar yang lebih irit, mencapai 16 km/liter dalam kondisi jalan kombinasi, membuatnya lebih efisien.

Fitur-fitur baru 

Kategori :