7 Daftar Pinjol Legal Tanpa DC Lapangan, Cocok untuk Anda yang Takut DC

Minggu 08-10-2023,10:35 WIB
Reporter : Ranti
Editor : Ranti

RADAR TEGAL – Pinjol merupakan salah satu layanan pinjaman uang yang dilakukan secara online. Berikut daftar pinjol legal tanpa DC lapangan.

Di Indonesia sendiri, kini pinjol sudah tersebar luas di   kalangan masyarakat. Pinjol digunakan sebagai jalan alternatif bagi beberapa masyarakat yang sedang membutuhkhan dana mendesak.

Dengan proses pengajuan dan persyaratan yang mudah, menjadikan pinjol ini banyak digunakan oleh masyarakat.

Namun, sebelum Anda melakukan pengajuan pinjol maka perlu Anda ketahui bahwa terdapat beberapa   pinjol yang tidak mempunyai DC lapangan.

DC lapangan sendiri merupakan salah satu hal yang dapat menjadi ancaman oleh para nasabah.

Debt Collector (DC) bertugas sebagai penagih utang untuk nasabah yang gagal bayar (galbay).

Nah, bagi Anda yang takut dengan DC. Melansir dari   jateng.disway.id berikut 7 daftar pinjol tanpa DC lapangan yang perlu Anda ketahui.

BACA JUGA:  4 Cara Paling Efektif Terbebas dari Pinjol, Cocok Banget untuk Anda yang Sedang Terjerat Pinjaman Online

Daftar pinjol tanpa DC lapangan

1.       PinjamGo

Aplikasi PinjamanGo merupakan bagian dari Sinar Mas yang sudah terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan (OJK) sejak   13 Desember 2019.

Layanan pinjol ini menawarkan limit pinjaman capai Rp2 juta dan mempunyai bunga rendah.

2.       KTA   Kilat

Dengan KTA Kilat Anda   bisa melakukan pinjaman capai Rp15 juta tan[a agunan dan   cepat cair.

3.       Dana Fux

Aplikasi Dana Fix menawarkan pinjaman cepat cair hanya dalam waktu 7 menit, tersedia juga limit pinjaaman capai Rp10 juta.

4.       Cairin

Aplikasi Cairin cocok bagi Anda yang tidak ingin ribet menyiapkan persyaratan. Dengan aplikasi ini, Anda bisa melakukan pengajuan pinjaman bunga rendah dan peryaratan mudah.

Karena, hanya bermodalkan KTP, uang pinjaman Anda bisa langsung masuk ke rekening pribadi.

5.       UangMe

Aplikasi UangMe menawarkan limit pinjaman mulai dari   Rp400 ratus hingga Rp50 juta dan tenor pinjaman yang ditawarkannya pun cukup lama.

6.       FinPlus

Finplus menawarkan tenor pinjaman capai 120 hari dan memppunyai bunga rendah 15% pertahunnya. Aplikasi yang stau ini sudah terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan (OJK).

7.       Kredito

Dengan menggunakan layanan pinjol Kredito, Anda bisa melakukan proses pengajuan dan   pencairan cepat, bunga rendah 2,4% per bulan.

BACA JUGA:  Rekomendasi 6 Pinjol Legal Terbaik untuk UMKM Anda, Siap Tingkatkan Usaha Kamu?

Adapun resiko melakukan pinjaman online sebagai berikut:

    Terlena dengan kemudahan pengajuan
  1. Nilai bunga terlalu tinggi
  2. Diteror oleh debt collector
  3. Penyalahgunaan data pribadu
  4. Merusak hubungan sosial
  5. Pemberlakukan denda yang tidak wajar
BACA JUGA:  Penting! 3 Cara Melaporkan DC Pinjol Ilegal, Jangan Panik, Dijamin Aman

Kesimpulan

Pinjol kini sudah marak di kalangan masyarakat Indonesia. Namun perlu Anda ketahui bahwa sebelum melakakukan pinjol ada baiknya Anda pikirkan secara   matang mengenai apakah pinjol ini bisa membantu kesulitan Anda   atau jusru bisa menimbulkan resiko yang kurang baik.

Demikian ulasan mengenai daftar pinjol tanpa DC lapangan. Semoga bermanfaat.***  

Kategori :