RADARTEGAL.DISWAY.ID- Potongan cicilan KUR BRI tahun terakhir adalah peraturan ketika nasabah sukses sebagai penerima KUR BRI. Terkadang hal itu memberatkan sebagian para pelaku usaha yang ingin mengajukan Kredit Usaha Rakyat.
Kekhawatiran terjadi takut jumlah potongan cicilan KUR BRI tahun terakhir jumlahnya besar memicu keraguan saat mengajukan KUR di BRI. Perlu diketahui, bahwa potongan pencairan penyedia pinjaman lainnya KUR BRI termasuk paling rendah dan pasti menguntungkan bagi debitur.
Potongan Cicilan KUR Tahun Terakhir Berlaku Semua Bank
Terasa berat sepertinya kalau KUR alias Kredit Usaha Rakyat ada pemotongan kemudian juga uang yang diterima tidak 100%. Atau dengan kata lain saat pencairan KUR uang tidak utuh lagi karena ada pemotongan dari pihak bank.
Namun, perlu dipahami dan diketahui bahwa peraturan adanya pemotongan dan dana yang dterima tidak 100% utuh. Peraturan seperti ini tidak hanya berlaku hanya bank BRI saja melainkan pula semua bank.
Dalam hal terkait potongan bunga pencairan KUR untuk seluruh bank baik bank swasta ataupun bank pemerintah. Seperti KUR BNI, KUR BCA, KUR Mandiri dan lainnya tanpa kecuali, karena memang sudah menjadi aturan wajib bagi perbankan.
Potongan Bunga Pencairan KUR BRI
Berbicara masalah potongan bunga saat pencairan KUR BRI berlaku ketika maksimal mencapai Rp500 juta dengan tenor panjang. Rp 500 juta angka tidak kecil maka perlu ada potongan bunga yang sifatnya memberikan keuntungan bagi pengusaha UMKM dengan penjelasan sebagai berikut;
Potongan Bunga KUR Mikro BRI
Potongan bunga saat pencairan KUR BRI setidaknya ada 3 jenis salah satunya potongan bunga KUR Mikro BRI yang jumlah potongan 0% dengan keuntungan terbebas biaya provisi dan admin,
Namun, meski 0% debitur tetap dikenakan suku bunga 6 % berlku efektif pertahun dengan limit maksinmal Rp 50 juta sampai Rp 500 juta. Masalah tenor waktu 3-5 tahun memiliki angsuran atau cicilan ringan yang umumnya pengusaha menengah ke bawah lantaran jumlah dana tidak terlalu besar.
2.Potongan Bunga KUR Kecil BRI
Potongan kedua pada jenis KUR Kecil BRI jumlahnya 0% dengan syarat memberikan agunan sesuai aturan berlaku . Limit pinjaman Rp 50 juta sampai Rp 500 juta sedangkan suku bunga 6% selama per tahun kemudian dari tidak ada potongan.
Alasannya karena diganti agunan atau jaminan dan itulah mengapa sudah tidak ada lagi potongan.Tentu hal tersebut menguntungkan nasabah lantaran cicilan ringan dan tenor panjang.
3.Potongan Bunga KUR TKI
Masih ada satu lagi yakni potongan bunga KUR TKI yang juga ada potongan 0%, tetapi tetap terdapat potongan bunga 6% pertahun dengan cicilan atau angsuran ringan. KUR TKI ini membantu modal awal saa pemberangkatan tenaga kerja ke luarnegeri tenor waktu 3 tahun.
Potongan 0% Alias Gratis Bagi Pengusaha UMKM
Kerap kali nasabah merasa khawatir atas potongan pencairan KUR BRI, tetapi perlu dipahami bahwa masalah potongan jumlahnya sedikit dan minim.Bahkan hanya 0% saja alias gratis kemudian berbeda sama bank lainnya yang pasti jumlahnya kecil dibanding bank sejenis.
BACA JUGA:Pinjol Bunga Rendah OJK Melalui Aplikasi Julo, Bunga Mulai 0,1% Per Hari
Potongan 0% dalam hal ini memang disengaja diatur sedemikian rupa bertujuan tetap menguntungkan bagi pengusaha UMKM. Ketika pencairan KUR memang ada satu kali potongan dan saldo ditahan bertujuan mengantisipasi bila suatu hari nanti.
Dibulan tertentu di kemudian hari tidak bisa menjalankan kewajiban pembayaran kredit atau cicilan dengan alasan tertentu. Kondisi ini pula yang mendorong pihak menerapkan kebijakan tersebut tetapi jika mampu membayar kredit hingga lunas pembayaran terakhir tidak perlu dilakukan karena 1kali cicilan sudah mengendap dalam saldo direkenig BRI.*