5 Mitos di Gunung Merbabu yang Sering Dibicarakan, Ada Macan Penjaga?
5 mitos di Gunung Merbabu yang sering dibicarakan-Tangkapan layar YouTube/KBS Vlog-
Radartegal.com – Ada beragam mitos beredar di Gunung Merbabu yang sering dibicarakan para pendaki. Cerita-cerita ini tidak jarang dikaitkan dengan hal mistis dan sosok tak kasat mata.
Sejumlah mitos di Gunung Merbabu yang sering dibicarakan pendaki ini sudah populer sampai luar daerah. Banyak yang sengaja datang untuk menikmati keindahan alam gunung ini, sekaligus adrenalin akan cerita-cerita gaib yang ada di sekitaran gunung.
Mitos di Gunung Merbabu yang sering dibicarakan ini sudah jadi kepercayaan turun temurun. Baik bagi kalangan pendaki dan juga penduduk lokalnya.
Untuk itu simak di bawah 5 mitos di Gunung Merbabu yang sering dibicarakan. Salah satunya konon dijaga sosok macan!
BACA JUGA: 5 Gunung dengan Mitos Pasar Setan Terkenal di Kalangan Pendaki
BACA JUGA: 7 Mitos Gunung Kerinci Paling Populer, Ada Sosok Makhluk Kaki Terbalik?
5 Mitos di Gunung Merbabu yang sering dibicarakan
Sudah banyak yang tahu bahwa beberapa gunung di Indonesia pasti saja ada menyimpan misteri dan juga mitos yang berkembang sejak lama. Begitu juga di Gunung Merbabu ini yang diselimuti beberapa cerita mistis dan unik seperti :
1. Asal-Usul Nama Merbabu
Mitos terpopuler soal Gunung Merbabu yaitu berkaitan dengan asal-usul namanya. Ada cerita yang menyebutkan bahwa gunung ini berasal dari kata "meru" yang berarti gunung suci dalam agama Hindu dan Budha, serta "babu" yang berarti abdi atau pelayan.
Jadi, Merbabu diartikan sebagai "gunung suci yang menjadi tempat pemujaan." Entah benar tidaknya, tapi tidak sedikit yang mempercayai ini berdasarkan arti kata tersebut.
2. Kerajaan Gaib di Puncak
Cerita lainnya yaitu konon ada kerajaan gaib yang ada di puncak gunung ini yang penuh dengan beragam makhluk halus. Kerajaan ini dipercaya sangat megah dan menjadi pusat pemerintahan pada zaman dahulu.
BACA JUGA: 7 Gunung di Indonesia dengan Mitos Terkenalnya Masing-masing
BACA JUGA: Segudang Mitos tentang Pendakian Gunung yang Dipercaya di Indonesia
Mitos ini membuat banyak pendaki penasaran dan merasa was-was saat mendaki. Namun ada juga sebagian yang merasa makin penasaran dan ingin membuktikan sendiri.
3. Setan Gendong
Mitos di Gunung Merbabu yang sering dibicarakan satu ini cukup unik sebutannya. Cerita yang beredar pun juga bervariatif.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: