5 Kuliner Gurih Khas Tegal yang Rasanya Selalu Bikin Nagih

5 Kuliner Gurih Khas Tegal yang Rasanya Selalu Bikin Nagih

Ilustrasi. 5 kuliner gurih khas Tegal-freepik-

Radartegal.com – Ini 5 kuliner gurih khas Tegal yang wajib Anda coba ketika liburan. Selain memberikan rasa nikmat dan menggugah selera, makanan-makanan ini juga mudah Anda temukan di hampir tiap sudut Tegal.

Rekomendasi kuliner gurih khas Tegal ini dibanderol dengan harga yang cukup terjangkau. Cocok untuk Anda nikmati bersama teman-teman atau keluarga di kala liburan.

Kuliner gurih khas Tegal ini bisa dibilang jadi sajian wajib yang harus dicoba oleh wisatawan. Apalagi memang rekomendasi ini sudah terkenal dengan cita rasanya yang begitu khas, masuk di semua selera orang.

Berikut 5 kuliner gurih khas Tegal yang bisa jadi referensi Anda. Simak rekomendasinya sampai akhir artikel.

BACA JUGA: Cara Membuat Soto Khas Tegal Sendiri di Rumah, Dijamin Enak

BACA JUGA: Tempat Makan Berkonsep All You Can Eat di Tegal yang Enak dan Murah

5 Kuliner gurih khas Tegal

Tegal memiliki banyak makanan khas yang begitu menggugah selera dengan perpaduan rasanya yang unik. Begitu juga daftar makanan berikut ini.

1. Soto Tauco

Rekomendasi makanan khas Tegal yang terkenal satu ini jadi primadona banyak orang. Kuah santan yang kaya rempah berpadukan dengan tauco khas, memberikan cita rasa yang unik. 

Daging sapi, ayam, maupun jeroan yang empuk, serta tambahan tauge dan bawang goreng, membuat semangkuk Soto Tauco semakin menggoyang lidah.

2. Sega Ponggol

Makanan selanjutnya yang bisa Anda coba yaitu Sega Ponggol. Menu khas Tegal yang gurih ini terdiri dari nasi putih, lauk pauk seperti orek tempe, sambal goreng, mie goreng, telur dadar, dan ikan asin. 

BACA JUGA: 10 Jajanan Unik Khas Tegal dengan Harga di Bawah Rp10.000

BACA JUGA: 5 Makanan dan Jajanan Unik Khas Tegal yang Rendah Gula

Sega Ponggol ini memiliki perpaduan rasa manis, gurih, dan pedas dari lauk pauknya. Inilah yang membuat Sega Ponggol menjadi hidangan yang sangat mengenyangkan.

3. Tahu Aci

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: