Cara Menghubungkan TV Android ke Speaker Bluetooth, Lakukan Sendiri di Rumah

Cara Menghubungkan TV Android ke Speaker Bluetooth, Lakukan Sendiri di Rumah

menghubungkan TV android ke speaker bluetooth--

RADAR TEGAL - Untuk memiliki pengalaman menonton yang lebih menyenangkan. Kamu bisa menghubungkan TV android ke speaker bluetooth.

Menghubungkan TV android ke speaker bluetooth akan membuat pengalaman menonton lebih menyenangkan. Pasalnya suara yang dihasilkan akan lebih jelas.

Kamu bisa menghubungkan TV android ke speaker bluetooth sendiri di rumah jika melakukan step-stepnya dengan urut.

Berikut cara menghubungkan TV android ke speaker bluetooth yang bisa kamu lakukan sendiri. Simak artikel ini sampai akhir untuk informasi selengkapnya.

BACA JUGA:4 Cara Gampang Menghubungkan Laptop ke Smart TV Tanpa Harus Koneksi Internet dan Wi-fi

BACA JUGA:4 Tips Mudah Menjaga Smart TV agar Bisa Dipakai Jangka Panjang, Televisi Bakal Terjaga Kualitasnya

BACA JUGA:3 Cara Menghubungkan HP Android ke Smart TV, Salah Satunya Bisa Menggunakan Bluetooth

Cara menghubungkan TV android ke speaker bluetooth

Terdapat beberapa pilihan untuk menghubukan TV ke speaker. Kamu bisa pilih untuk menghubungkan audio ke suara eksternal seperti speaker Bluetooth atau soundbar.

Namun yang paling mudah dan cepat yaitu dengan menghubungkannya ke bluetooth. Berikut cara menghubungkan TV android ke speaker bluetooth yang bisa kamu coba.

  1.  Pergi ke pengaturan
  2. Pastikan kamu sudah menyalakan speaker atau menu bluetooth pada speaker
  3. Tekan tombol home atau beranda pada remote control untuk menampilkan menu smart hub pada TV. setelah itu pilih pengaturan. 
  4. Buka pengaturan dan pilih pengaturan suara, setelah itu pilih opsi ouptut suara atau sound output. 
  5. Kemudian pilih daftar sepaker bluetooth 
  6. Setelah itu pilih speaker bluetooth lalu sandingkan dan sambungkan bluetooth antara TV dan speaker
  7. Setelah penyandingan selesai akan muncul kotak pop-up yang mengkonfirmasi bahwa speaker bluetooth telah tersambung

BACA JUGA:4 Tips Memilih TV Android Kualitas Terbaik yang Awet, Harga Mahal Bukan Jaminan

Itulah cara untuk menghubungkannya, namun jika kamu memiliki kendala dalam menghubungkan TV ke speaker.  kamu bisa mencoba untuk mematikan kemudian menyalakannya kembali dan mengulangi cara di atas.

Selain itu kamu juga bisa menghapus setiap speaker dari daftar speaker bluetooth pada TV dan hubungkan kembali sesuai dengan cara di atas. Sehinga menghubungkan TV android ke speaker bluetooth akan lebih mudah.(*)

Sumber: