5 Kekurangan Mitsubishi Xpander Pre-Facelift Ini Tak Goyahkan Pangsa Pasarnya Sebagai LMPV Idaman
Mitsubishi Xpander Pre-Facelift dikenal sebagai LMPV andal saingan sepadan duo Avanza dan Xenia.--
RADAR TEGAL - Mitsubishi Xpander Pre-Facelift yang dianggap sebagai LMPV ternyaman di kelasnya, ternyata memiliki 5 kekurangan. Itulah sebabnya, kini mulai bermunculan LMPV yang berlomba-lomba menandinginya.
Sekadar informasi, Mitsubishi Xpander Pre-Facelift kali pertama rilis di pasaran otomotif Tanah Air 2017 silam. Sewjak kemunculannya, banyak pecinta otomotif yang langsung jatuh cinta dengan mobil yang banyak disebut sebagai baby pajero ini.
Apalagi sekilas Mitsubishi Xpander Pre-Facelift ini konon memiliki sejumlah keunggulan di bandingkan dengan mobil-mobil sejenis di kelasnya. Ini pula yang menyebabkan tingkat penjualannya langsung naik dan mulai menggeasr duo Avanza dan Xenia.
Saat kali pertama launching, tak sedikit pelanggannya yang rela inden unit Mitsubishi Xpander Pre-Facelift ini. Bahkan mereka rela menunggu lama pengiriman unitnya usai penandatanganan SPK, lantaran terpikat dengan tampilan LMPV yang gagah dan macho.
Pesaing berat duo Avanza dan Xenia
Benar saja kemunculan LMPV Mitsubishi itu langsung menjadi pesaing berat Avanza, Xenia, Mobilio, dan Ertiga. Apalagi dalam mobil ini pemiliknya bisa menjumpai karakteristik mobil keluarga yang modern.
Selain itu, Xpander juga menggambarkan mobil keluarga yang ramah lingkungan dan terjangkau. Keunggulan ini semakin membuatnya mudah menggaet pecinta otomotif yang sudah berkeluarga.
Sedangkan untuk fitur mobil keluarga ini, sudah memiliki peredam kabin yang tebal agar membuat suasana dalam kabin terasa lebih nyaman.
Adapun kaca mobil Mitsubishi Xpander Pre-Facelift ini sudah terlengkapi dengan teknologi panoramic windshield atau kaca yang terbuat tebal dan berkualitaskan tinggi. Untuk urusan kabin, mobil keluarga ini sanggup menampung penumpang hingga 7 orang, serta memiliki total 16 tempat penyimpanan barang.
Fitur lain juga terpasang pada setir Mitsubishi Xpander Pre-Facelift yakni tilt dan telescopic yang dapat mengatur tingkat ketinggian atau jarak setirnya menyesuaikan posisi setir terbaik pengemudi.
Sedangkan untuk fitur keselamatannya, mobil keluarga ini sudah memiliki banyak fitur keselamatan antara lain: ABS, EBD, dual SRS airbags, Bags Assist (BA), Emergency Stop Signal, Active Stability Control, Traction Control, Hill Start Assist, Cruie Control, hingga sensor untuk parkir.
Namun dengan berbagai keungguan yang ada pada Mitsubishi Xpander Pre-Facelift ada 5 hal yang kurang memuaskan dari mobil keluarga ini.
5 kekurangan Mitsubishi Xpander Pre-Facelift
Adapun 5 hal yang kurang memuaskan ini sering mendapat keluhan dari beberapa penggunanya, antara lain:
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: