Perbedaan Mobil SUV dan Crossover yang Sedang Dicari, Manakah yang Lebih Menonjol? Cek Selengkapnya

Perbedaan Mobil SUV dan Crossover yang Sedang Dicari, Manakah yang Lebih Menonjol? Cek Selengkapnya

Ilustrasi perbedaan mobil SUV dan Crossover.--

RADAR TEGAL - Menilik perbedaan mobil SUV dan Crossovver di antaranya keduanya manakah yang lebih menonjol menurut Anda?

 

Sebelum memilih suatu kendaraan jenis ini, wajib melihat perbedaan mobil SUV dan Crossover yang terdapat spesifikasi di dalamnya.

 

Kira perbedaan mobil SUV dan Crossover terlihat dari segi manakah? Mari kita jelajahi lebih jauh lagi.

 

Ketika berbicara tentang kendaraan yang gagah dan berdesain menarik, banyak dari kita akan segera memikirkan mobil SUV. 

 

Namun, ada juga yang mengacu pada kendaraan serupa dengan istilah "crossover." Apakah Anda tahu perbedaan sebenarnya antara mobil SUV dan crossover?

 

Hingga saat ini, belum ada definisi resmi yang mengatur kedua jenis mobil ini. Namun, para ahli otomotif sepakat bahwa SUV adalah kendaraan penumpang yang memiliki kerangka yang mirip dengan truk.

 

Biasanya, SUV menggunakan kerangka tangga atau body on frame, di mana bodi kendaraan dan rangka terpisah satu sama lain. 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: