4 Daerah Terkaya di Bali, Ternyata Bukan Gianyar dan Denpasar, Kota Ini yang Meraihnya
Ilustrasi daerah terkaya di Bali./Pixabay MadebyNastia--
RADAR TEGAL - Ternyata inilah daerah terkaya di Bali bukanlah Gianyar dan Denpasar yang meraihnya.
Bali menjadi salah satu daerah yang memiliki pesona pantai sangat indah di Indonesia dan menarik banyak wisatawan.
Pantai yang sangat menarik perhatian karena keindahan alamnya adalah Pantai Kuta yang sudah dikenal sampai luar negeri.
Sehingga pendapatan negara untuk tempat wisata pun menjadi salah satu yang tinggi dalam pariwisata.
Kota paling kaya di Bali pun ternyata bukanlah Gianyar dan Denpasar yang sering dikunjungi wisatawan.
BACA JUGA:Alasan Finlandia adalah Negara Paling Bahagia di Dunia, Miliki 1000 Pulau dan Faktor Ini
Nilai Produk Domsetik Bruto (PDRB) yang dirilis oleh BPS Provinsi Bali terdapat empat daerah paling kaya.
Ternyata banyak keunikan yang dimiliki kota ini, salah satunya desa terbersih di dunia.
Berikut ini urutan kota paling kaya di Bali yang melansir dari buku Provinsi Bali Dalam Angka 2023 dengan data pada 2022.
1. Badung
Kabupaten Badung menduduki tingkat pertama dalam negara paling kaya di Bali dengan jumlah PDRB Rp55.290,00.
2. Denpasar
Ternyata Denpasar menduduki posisi ke dua dengan total PDRB sebesar Rp54.650,43.
BACA JUGA:Miliki Daya Tarik, Ternyata Ini Alasan Laos Dijuluki Negara Tanah Terkunci
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: