5 Wisata Alam Paling Menawan di Salatiga, Bikin Betah Lama-lama

5 Wisata Alam Paling Menawan di Salatiga, Bikin Betah Lama-lama

5 wisata alam paling menawan di Salatiga-Tangkapan layar YouTube/Bayu Walker-

Radartegal.com – Ada 5 wisata alam paling menawan di Salatiga yang akan membuat Anda betah berlama-lama. Tak salah kota ini dijuluki sebagai De Schoonste Stad van Midden-Java (Kota Terindah di Jawa Tengah) di masa kolonial.

Pasalnya memang ada beberapa wisata alam paling menawan di Salatiga, terutama panorama pegunungannya. Selain itu beberapa ada juga menjadi spot healing karena lokasinya cukup tersembunyi.

Wisata alam paling menawan di Salatiga ini beberapa sudah menjadi destinasi utama. Tidak sedikit wisatawan yang datang untuk menjelajahi keindahannya secara langsung.

Jika Anda penasaran, di bawah ini 5 wisata alam paling menawan di Salatiga. Pas jadi spot healing untuk cari udara segar, jauh dari perkotaan.

BACA JUGA: 4 Tempat Wisata Keluarga di Salatiga Jika Baru Pertama Kali Datang

BACA JUGA: 4 Wisata Sejarah Unik di Salatiga dengan Edukasi dan Pengalaman Berbeda

5 wisata alam paling menawan di Salatiga

Salatiga termasuk salah satu kota di Jawa Tengah yang menawarkan banyak destinasi alam memukau. Contohnya beberapa di bawah yang populer hingga tersembunyi

1. Rawa Pening

Wisata alam paling populer di Salatiga yaitu Rawa Pening. Meski ada di kabupaten Semarang, Anda bisa menjangkaunya dengan mudah dari Salatiga.

Rawa Pening merupakan danau alami ini dikelilingi perbukitan hijau. Pemandangan paling dicari adalah saat sunrise atau sunset.

Pasalnya, cahaya keemasan memantul di permukaan air yang ditutupi tanaman enceng gondok dengan indahnya. Anda bisa sewa perahu, memancing, maupun menikmati kuliner di sekitar Rawa Pening sambil melihat panorama Gunung Merbabu dan Telomoyo.

BACA JUGA: 6 Tempat Makan Malam di Salatiga yang Enaknya Kebablasan, Wajib Masuk List Kamu!

BACA JUGA: 4 Wisata Alam Petualangan di Salatiga, Wajib Dicoba Setidaknya Sekali

Menariknya, di 2025 kini ada destinasi tambahan dekat Rawa Pening, yaitu kawasan Bukit Cinta. Tempat ini adalah rekreasi alam modern di Salatiga yang juga tak kalah menarik dikunjungi.

2. Umbul Sidomukti (Taman Renang Alam)

Umbul Sidomukti lokasinya ada di daerah Bandungan, dekat dengan Salatiga. Wisata air alami ini bersumber langsung dari pegunungan yang menyegarkan.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: