5 Kuliner Lokal Asli Batang yang Pasti Cocok di Lidahmu

5 Kuliner Lokal Asli Batang yang Pasti Cocok di Lidahmu

5 kuliner lokal asli Batang yang pasti cocok di lidah-Tangkapan layar YouTube/UMKM Central Artha-

Radartegal.com – Ini 5 kuliner lokal asli Batang yang pasti cocok di lidahmu. Daftar makanan ini mulai dari hidangan utama hingga camilan yang kaya citarasa.

Daftar kuliner lokal asli Batang ini juga mudah ditemukan. Biasanya Anda bisa temukan di warung pinggiran, pedagang kaki lima, maupun di pasar tradisional.

Kuliner lokal asli Batang yang pasti cocok di lidah ini pasti akan membuat ketagihan. Apalagi bisa dikonsumsi semua kalangan dari dewasa hingga anak-anak.

Berikut 5 kuliner lokal asli Batang yang wajib Anda coba saat datang liburan. Salah satunya ada makanan yang disukai pecinta seafood!

BACA JUGA: 3 Spot Foto Vintage Unik di Batang, Nuansa Jadulnya Oke Banget

BACA JUGA: 5 Oleh-oleh Camilan Khas Batang yang Tak Boleh Dilewatkan

5 kuliner lokal asli Batang yang bisa jadi rekomendasi

Batang merupakan salah satu destinasi wisata yang banyak dikunjungi di Jawa Tengah, dengan beragam pesona wisatanya hingga kulinernya. Misalnya pada beberapa makanan berikut yang wajib Anda coba.

1. Lontong Lemprak

Lontong lemprak merupakan salah satu makanan autentik asli Batang yang wajib dicoba. Lontongnya disajikan dengan kuah opor ayam kampung yang kental dan gurih. 

Nama "lemprak" sendiri diambil dari cara makannya yang biasa lesehan. Ayamnya menggunakan ayam kampung, membuat rasanya lebih kenyal dan kaldu bumbu rempahnya meresap sempurna.

2. Soto Kebo

Kuliner lokal asli Batang berikutnya yang pasti pas di semua lidah adalah soto kebo. Sesuai namanya, daging sotonya menggunakan kerbau yang cukup unik, karena daerah lain biasanya menggunakan ayam atau sapi.

BACA JUGA: 5 Wisata Pantai di Batang yang Wajib Dikunjungi di Next Weekend!

BACA JUGA: 5 Rekomendasi Tempat Piknik Keluarga di Batang yang Mengasyikan!

Kuahnya kaya rempah dan disajikan dalam porsi besar. Daging kerbaunya empuk dan bumbunya meresap dengan baik, sangat cocok disantap selagi hangat.

3. Sotong Ireng

Menu hidangan khas Batang yang unik berikutnya ini cocok jika Anda suka seafood. Sotong segar dimasak dengan tintanya sendiri, sehingga kuahnya berwarna hitam pekat. Rasanya gurih dan khas, dijamin akan membuatmu ketagihan.

4. Serabi Kalibeluk

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: