Namun kalau si paling fasting si sarannya sangat simpel, daripada mikirin seberapa banyak harus makan, atau seberapa lama harus berolahraga, yang mending puasa aja.
BACA JUGA: Diet saat Puasa Berhasil, Ini 5 Menu yang Bikin Kamu Jadi Pangling Pas Lebaran Nanti
Lalu saran mana yang paling manjur untuk diet?
Sebenarnya, semuanya pendekatan diet dengan saran-saran di atas bisa bekerja semua kok. Selama itu sesuai dengan lifestyle dan value kamu.
Namun hal yang disayangkan juga, metode yang pas untuk kamu, belum tentu pas juga untuk orang lain. Jadi harus pandai-pandai memilih cara diet yang cocok dengan lifestyle kamu. Yang terpenting, jangan lupa konsumsi cukup gizi dan kalori tentunya.
BACA JUGA: Tak Perlu Rogoh Kocek yang Banyak, Berikut Menu Diet Sehat yang Murah Namun Tetap Bernutrisi
BACA JUGA: Cara Melakukan Diet Omni, Dijamin Ampuh Turunkan Badan Dalam 3 Fase!
Nah itulah beberapa tips tentang diet yang manjur tanpa menyiksa yang bisa kamu lalukan. Pilih saran diet sesuai lifestyle, dan jangan terlalu terpaku dengan saran orang lain.
Pada intinya, diet yang manjur tanpa menyiksa bagi orang lain belum tentu bekerja untuk kamu. Memilih diet yang sesuai dengan tubuh akan sangat manjur daripada mengikuti lifestyle diet orang lain.
Hal yang terpenting dalam diet, bukan berarti tidak makan. Namun lebih ke manajamen waktu dan konsumsi makanan sehat untuk hasil yang memuaskan.