Opsi Pinjaman Bank Cepat Cair 2023: Solusi Finansial Mendesak, Syarat Simple dan Pengajuan Gampang

Rabu 30-08-2023,03:00 WIB
Reporter : Devan Aditya Pratama
Editor : Devan Aditya Pratama

KSM dapat digunakan untuk berbagai keperluan seperti pendidikan, pernikahan, kesehatan, dan renovasi rumah.

Keuntungan dari KSM antara lain: Tanpa agunan, suku bunga kompetitif, proses cepat dengan pencairan dalam 1 hari setelah dokumen lengkap diterima. Persyaratan pinjaman KSM meliputi:

  • Warga Negara Indonesia (WNI) dan berdomisili di Indonesia
  • Usia minimal 21 tahun, maksimum sebelum pensiun saat kredit lunas
  • Pengalaman kerja minimal 1 tahun
  • Penghasilan minimum Rp 3 juta per bulan

Cara mengajukan pinjaman KSM di Bank Mandiri:

  • Melalui cabang/unit Bank Mandiri terdekat
  • Aplikasi melalui aplikasi Livin’ by Mandiri atau website Aplikasi Mandiri KSM.

 

3. Bank BRI: BRI Ceria

Bank Rakyat Indonesia (BRI) menyediakan fasilitas pinjaman cepat cair melalui program BRI Ceria di tahun 2023.

Dengan BRI Ceria, Anda dapat berbelanja online dan mengajukan kredit kilat dengan bunga ringan.

Persyaratan pinjaman BRI Ceria:

  • Kartu Identitas (E-KTP)
  • Menjadi nasabah tabungan BRI
  • Usia minimal 21 tahun
  • Penghasilan minimal Rp3.000.000 per bulan

Pengajuan pinjaman BRI Ceria dilakukan melalui aplikasi 'Ceria' yang dapat diunduh dari Play Store.

 

4. Bank BSI: Mitraguna Online

Bank Syariah Indonesia (BSI) menyediakan fasilitas pinjaman online melalui aplikasi BSI Mobile. Mitraguna Online adalah pembiayaan digital yang dapat diajukan oleh nasabah ASN/PNS payroll gaji di BSI.

Persyaratan untuk pinjaman Mitraguna Online di BSI Mobile:

  • Warga Negara Indonesia
  • Usia minimal 21 tahun, maksimal 52 tahun saat jatuh tempo pembiayaan
  • Pegawai tetap
  • Memiliki aplikasi BSI Mobile
  • Biaya administrasi: 0,5% dari plafon pembiayaan

Pengajuan pinjaman ini dapat dilakukan melalui aplikasi BSI Mobile.

BACA JUGA:Pinjol Bunga Rendah OJK 2023: Dijamin Data Aman, Cepat Cair, Bunga di Bawah 3 Persen

 

Kesimpulan

Memilih pinjaman yang tepat adalah keputusan penting. Pastikan untuk memahami persyaratan, suku bunga, dan kemampuan Anda dalam mengelola pinjaman.

Kategori :